Skip to main content

Category : Tag: Ind


Besok Presiden Jokowi Akan Berkunjung ke Tuban

Diagendakan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) akan mengunjungi Kabupaten Tuban, besok pada hari Kamis (05/04/2023) dengan agenda taman padi serentak.

Penanganan Banjir di Parengan Tuban Disiapkan Rp1,2 Milyar

Banjir di Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban terus terjadi hampir setiap kali musim hujan. Ada beberapa sebab banjir terus terjadi, mulai dari pendakalan saluran drainase, rendahnya jalan, dan gundulnya kawasan hutan setempat.

Potensi Zakat di Tuban Capai Rp1.119 Triliun

Pimpinan Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Republik Indonesi (RI) Bidang SDM, Keuangan dan Umum, Kol (Purn) Drs. Nur Chamdani meminta BAZNAS Jawa Timur dan Kabupaten Tuban, mengoptimalkan Zakat, Infak dan Shodaqoh (ZIS).

Uang Pecahan Rp24,5 Triliun Disiapkan BI untuk Warga Jatim

Uang pecahan belakangan menjadi kebutuhan penting bagi masyarakat di bulan suci Ramadan 1444 H. Sebab, ketika lebaran uang pecahan akan dibagikan kepada sanak famili dan tetangga yang membutuhkan sebagai ungkapan syukur dapat bertemu momen lebaran.

Cek Nama Jemaah Haji yang Berhak Lunasi Bipih 1444 H

Kementerian Agama merilis daftar nama jemaah haji reguler yang berhak melunasi Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) 1444 H/2023 M. Daftar nama ini dirilis berdasarkan sebaran provinsi di seluruh Indonesia.