Skip to main content

Category : Tag: Ina


HUT RI Ke-74

214 Warga Binaan Dapat Remisi, 4 Orang Bebas

Dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia ke-74, sebanyak 214 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lapas Kelas II B Tuban, mendapat Remisi Umum dari Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkum HAM) RI.

Sinergi BUMN Berangkatkan Puluhan Siswa ke Jawa Timur & Gorontalo

Sekurangnya 70 siswa SMA, SMK dan SLB dari Jawa Timur dan Gorontalo, berkumpul di Hotel Mercure Surabaya, Senin (12/8/2019), dalam rangka kegiatan Siswa Mengenal Nusantara (SMN) yang merupakan program dari BUMN seperti Pertamina, PAL, PTPN XI, INKA, dan Waskita Karya.

PHE Bagi Informasi Operasi untuk Media

Pertamina Hulu Energi (PHE) Tuban East Java dan PHE Randu Gunting, menggelar diskusi dan Media Gathering 2019. Acara ini diikuti 30 lebih perwakilan media dari Kabupaten Tuban dan Rembang, Selasa (13/8/2019).

Ini Alsintan yang Efektif Digunakan Petani Tuban

Mengolah lahan pertanian dari awal sampai akhir masa panen, tentu membutuhkan sejumlah proses yang tak mudah. Demi meningkatkan produktifitas hasil pertanian, Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (Dispertan) Kabupaten Tuban banyak mendistribusikan sejumlah Alat Mesin Pertanian (Alsintan).

Pelajar Tuban Ikuti Seminar Revolusi Industri 4.0

Bertempat di Gedung Korpri Pendopo Tuban, Ikatan Mahasiswa Ronggolawe (Ikmaro) Universitas Trunojoyo Madura (UTM), menggelar seminar pendidikan dengan tema 'peran generasi kreatif Tuban dalam menghadapi era revolusi industri 4.0,' Selasa (6/8/2019).

Pemilik Lahan Hentikan Pengeboran Survei Seismik 3D PHE TEJ

Sejumlah pemilik lahan di Dusun Koro, Desa Pongpongan, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban menghentikan aktifitas pengeboran survei seismik 3D Pertamina Hulu Energi Tuban East Java (PHE TEJ) di wilayah setempat, Selasa (6/8/2019).

Ini Cara Pertamina EP Berdayakan Warga Binaan Lapas Tuban

Pertamina EP Asset 4 Field Cepu memiliki cara jitu untuk memberdayakan warga binaan pemasyarakat Lapas Tuban. Melalui kolaborasi dengan Kepala Lapas Kelas II B Tuban, anak usaha Pertamina tersebut menggulirkan program CSR berupa penyulingan minyak kayu putih dan kandang ayam petelor.

Investasi 98 Proyek Hulu Migas Pertamina Bernilai US$ 1,9 M

PT Pertamina (Persero) menganggarkan investasi sebesar US$ 2,6 miliar atau sebesar 60% dari total investasinya tahun ini sebesar US$ 4,2 miliar. Dari dana tersebut, Pertamina menganggarkan US$ 1,9 miliar atau setara Rp27,4 triliun khusus untuk melakukan eksplorasi dan pengembangan di 98 proyek hulu migas.