Hilal Awal Syawal di Tuban Tak Terlihat, Tak Penuhi Kriteria MABIMS
Kementerian Agama Kabupaten Tuban bersama Badan Hisab Rukyat (BHR) kembali menggelar Rukyatul Hilal untuk menentukan awal Syawal 1446 H pada Sabtu sore (29/03/2025).
Kementerian Agama Kabupaten Tuban bersama Badan Hisab Rukyat (BHR) kembali menggelar Rukyatul Hilal untuk menentukan awal Syawal 1446 H pada Sabtu sore (29/03/2025).
Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kabupaten Tuban meluncurkan Posko Mudik 2025 dalam acara yang digelar di Masjid Jami' Nurul Ula, Panyuran, Palang, Tuban. Acara ini dihadiri oleh Ketua PC GP Ansor Tuban, Kaiyi Haji Abdul Muiz, serta ratusan barisan serba guna (Banser) dan pengurus harian PC Ansor.
Kepala Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran (Kasatpol PP dan Damkar) Kabupaten Tuban, Gunadi, mengimbau masyarakat untuk memastikan keamanan rumah sebelum mudik guna mencegah risiko kebakaran, Kamis (27/3/2025).
Mudik jelang Hari Raya Idulfitri menjadi momen yang dinantikan masyarakat Indonesia, termasuk para Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kabupaten Tuban.
Ratusan mahasiswa dari Cipayung Plus dan Aliansi Mahasiswa Kabupaten Tuban menggelar aksi unjuk rasa di depan kantor DPRD Kabupaten Tuban, menolak pengesahan Undang-Undang (UU) TNI serta pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) Polri.
Harapan meraih keuntungan dari investasi berujung nestapa bagi Aziz Riswanto, warga Kaligede, Senori, Tuban. Sejak 2023, ia diduga menjadi korban penipuan berkedok investasi yang melibatkan seorang oknum polisi berinisial SH dari Polres Rembang.
Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Tuban menetapkan 50 titik lokasi pelaksanaan Salat Idul fitri 1 Syawal 1446 Hijriah atau 31 Maret 2025 Masehi di Kabupaten Tuban.
Badan Pembentuk Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Kabupaten Tuban mulai menyusun Program Pembentukan Peraturan Daerah (Propemperda) dengan menggandeng Universitas Airlangga (Unair) Surabaya.
Secanggih apapun teknologi dan prediksi manusia tidak bisa 100 persen benar. Hal ini kemudian diyakini kebanyakan orang, bahwa sumber minyak dan gas bumi (Migas) di Lapangan Banyuurip, Blok Cepu yang dikelola ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) sulit dinalar.
Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) Jawa Timur mengecam keras tindakan kekerasan, yang dilakukan oleh aparat kepolisian, terhadap jurnalis yang tengah menjalankan tugas peliputan aksi demonstrasi penolakan Undang-Undang (UU) TNI, di depan Gedung Negara Grahadi, Surabaya 24 Maret 2025.