Banjir Tuban 2016
Sejumlah Aliansi di Tuban Galang Dana untuk Korban Banjir
Sejumlah aktivis yang tergabung dalam berbagai kelompok pemuda di Tuban melakukan aksi dengan menggalang dana bagi korban banjir, Senin (5/12/2016).
Sejumlah aktivis yang tergabung dalam berbagai kelompok pemuda di Tuban melakukan aksi dengan menggalang dana bagi korban banjir, Senin (5/12/2016).
Tak hanya pohon yang ditanam warga saja yang terlihat layu dan tidak terurus hingga mati. Pohon jati yang ditanam presiden Jokowi di Desa Tasikharjo Kecamatan Jenu, Senin lalu (28/12/2016) juga tampak layu tidak terawat, terlihat pohon jati plus berusia sekitar 7 bulan itu mulai mengering berguguran daunnya.
Seminggu sudah penanaman serentak bersama Presiden berlangsung, di Desa Tasikharjo Kecamatan Jenu Kabupaten Tuban. Penanaman yang diselenggarakan oleh Koperasi Produsen Anugerah Bumi Hijau (KOPRABUH) dalam rangka Hari Menanam Pohon Indonesia (HMPI) dan Bulan Menanam Nasional (HMN) yang dilakukan hari Senin lalu, 28 Oktober 2016 itu kini hanya menyisakan potret buram.
Banjir akibat luapan sungai bengawan solo di Kabupaten Tuban mulai surut sejak dua hari terakhir. Sejumlah warga yang ada di Kecamatan Soko, Rengel, Plumpang, dan Widang, dikabarkan sudah bisa membersihkan tempat kediaman masing-masing.
Sudah menjadi rutinitas bagi anggota komunitas Laskar Cinta Damai (LCD) mengadakan agenda peduli kemanusiaan dan lingkungan. Bahkan sudah menjadi sunnah organisasi jika komunitas LCD harus menyatu dengan alam dan masyarakat.
Musibah banjir di Kabupaten Tuban rupanya menarik simpatik komunitas fans loyal penyanyi Iwan Fals, yang tergabung dalam Badan Pengurus Kelompok Orang Indonesia Balada Orang-orang Pedalaman (BPKel Oi BO2P).
Seorang pensiunan guru ditemukan sudah tidak bernyawa di rumah miliknya yang berada di Desa Tegalagung, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban. Suwanto (62), nama pensiunan guru itu, diduga meninggal sejak tiga hari lalu dan tidak ada orang yang mengetahuinya, Sabtu (3/12/2016).
Masyarakat terdampak banjir di wilayah Kecamatan Soko sebagian terisolir lantaran lokasi permukiman berdekatan dengan Bengawan Solo. Sebab itu, sembilan posko disediakan di sejumlah titik desa terdampak banjir.
Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) STITMA Tuban menggelar diklat jurnalistik untuk para anggota barunya.
Pesta demokrasi tingkat desa di Kabupaten Tuban tinggal menghitung hari. Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) yang digelar serentak tanggal 8 Desember 2016, telah usai masa kampanye. Panitia Pilkades pun sudah siap dengan segala kebutuhan dasarnya.