Skip to main content

Category : Tag: Rasa


Dua Madrasah Tuban Lolos Ikuti Aksioma Nasional

Madrasah Aliyah (MA) Al-Qudsiyah Klotok Plumpang, dan Madrasah Tsanawiyah Negeri (MtsN) Tuban berhasil menjuarai Cabor Bola Voli Putra dan Atlet Lari, pada ajang Kreasi Seni dan Olahraga Madrasah (Aksioma) Provinsi Jatim 2017.

Kasus Kekerasan Ibu dan Anak Meningkat Signifikan

Tren angka kekerasan terhadap Ibu dan Anak di Kabupaten Tuban meningkat cukup drastis. Data yang dihimpun blokTuban.com, dari Dinas Sosial dan Pemberdayaan perempuan dan anak Kabupaten Tuban menyebutkan. Di tahun 2015, angka kekerasan ibu dan anak mencapai 81 Kasus, sedangkan di tahun 2016 angka tersebut naik menjadi 119 kasus.

Temuan Prasasti di Prunggahan Wetan

Prasasti Bertuliskan Suatu Anugerah Pemberian oleh Gagah Berani

Proses penelitian yang dilakukan pada temuan prasasti di Desa Prunggahan Wetan, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban tahap awal telah dilakukan. Setelah dianalisis, prasasti berisi tentang pemberian anugrah oleh seseorang yang gagah berani.

Temuan Prasasti di Prunggahan Wetan

Pemdes Prunggahan Wetan Terima Laporan Penelitian Awal

Pemerintah Desa Prunggahan Wetan, Kecamatan Semanding telah menerima laporan penelitian tahap awak terhadap temuan prasasti di desa setempat beberapa bulan lalu.

Penemuan Prasasti di Prunggahan Wetan

Bunyi Prasasti Berupa Peringatan

Penemuan prasasti di Desa Prunggahan Wetan, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban sebelumnya telah ramai diperbincangkan. Kemudian sejumlah kelompok masyarakat mencoba mempelajari apa yang tertuang dalam prasasti berbentuk batu berukuran 222 x 90 centimeter tersebut.

‎Citra Kopi di caFENUSantara

Tempat nongkrong di Kota Tuban yang satu ini cukup nyaman. Citra kopi se nusantara ada di caFENUSantara Jalan Letda Sutjipto 105, atau sekitar 300 meter dari patung ke arah barat. Setiap malam, selalu ramai penggemar kopi yang menikmati sajian biji kopi istimewa.‎

Temuan Prasasti di Prunggahan Wetan

Minggu Depan Datangkan Ahli Epigrafi dari UGM

Untuk menggalian informasi lebih terkait temuan prasasti di Desa Prunggahan Wetan, Kecamatan Semanding yang diyakini peninggalan era Kerajaan Airlangga, akan mendatangkan tim ahli epigrafi dari Universitas Gajah Mada (UGM).

Temuan Prasasti di Prunggahan Wetan

Hari ini Temukan Pecahan Bata dan Meteroid

Tim identifikasi dari Ronggolawe Creative Centre (RCC) dalam menggali informasi penemuan benda kuno di Desa Prunggahan Wetan, Kecamatan Semanding kembali menemukan pecahan atau fragmen batu berupa bata dan meteorid, Selasa (18/10/2016).