Skip to main content

Category : Tag: Isi


Komunitas Tuban

Slankers Bulu, Pemuja Slank dari Pesisir

Di sebuah perkampungan pesisir kampung Bulu, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban, terdapat sebuah komunitas musik beraliran Slank. Komunitas itu dinamakan Slankers Bulu, sesuai dengan nama di mana keseluruhan anggotanya bertempat tinggal.pe

20 Persen Ibu Hamil di Tuban Berisiko Tinggi

Angka ibu hamil berisiko tinggi di Kabupaten Tuban mencapai 20 persen dari total jumlah ibu hamil di tahun 2016. Diketahui, hingga akhir Oktober 2016 Dinas Kesehatan (Dinkes) mencatat jumlah ibu hamil mencapai 17.909 orang. Kemudian ibu hamil yang tergolong dalam risiko tinggi sekitar 20 persen yakni sekitar 3.582.

Yudisium di Pantai, Fisip Unirow Larung Perahu dan Tanam Pohon

Prosesi yudisium digelar di gedung mewah itu sudah biasa, namun Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban menggelar pengukuhan sarjana ini di tepi Pantai Mangrove, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Selasa (15/11/2016).

FISIP Unirow Gelar Dengar Pendapat dengan DPRD Tuban

Puluhan Calon Sarjana Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban mengagendakan dengar pendapat umum) bersama DPRD Tuban, di Ruang Paripurna Gedung DPRD Tuban, Selasa (15/11/2016).

Penambang Tradisional Banyuurip

Penambang Diminta Tunggu Keputusan

Permasalahan masyarakat penambang minyak tradisional Banyuurip dengan PT Geo Cepu Indonesia (GCI), diselesaikan dengan cara madiasi di gedung distrik 1 Kawengan Desa Banyuurip, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban, Kamis (10/11/2016).

Penambang Tradisional Banyuurip

Aksi Lanjutan, Penambang Datangi GCI

Aksi lanjutan yang dilakukan penambang tradisional blok KW.57 distrik Kawengan berlangsung hari ini, Kamis (10/11/2016). Para penambang berkumpul di depan gedung distrik 1 Kawengan Desa Banyuurip, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban.

Penambang Luruk PT GCI, Minta Mobil Dikembalikan

Penambang minyak tradisional yang biasa beroperasi di sumur tua lapangan Kawengan berunjuk rasa, dengan cara mendatangi pos 1 PT Geo Cepu Indonesia (GCI) Desa Banyuurip, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban, Rabu sore (9/11/2016).

Media Visit and Gathering JOB PPEJ

Banyak yang Harus Diketahui Tentang Migas

Dalam rangka acara 'Media Gathering dan Visit' sekitar 30 wartawan dari Tuban dan Bojonegoro, hari ini Rabu (9/11/2016) siang mengunjungi lapangan Pad A Muddy Office Joint Operating Body Pertamina Petrochina East Java (JOB PPEJ) di Kecamatan Soko Kabupaten Tuban.

Ini Posisi Tidur Terbaik untuk Kesehatan Otak

Ketika tidur, kita cenderung menyukai posisi terlentang, tengkurap, menyamping atau meringkuk seperti janin. Posisi tubuh ketika tidur dapat memengaruhi kepribadian kita, kesehatan termasuk kesehatan otak.