Cegah Covid-19, 10 Liter Disinfektan Disemprotkan ke Rumah Warga Purworejo
Sejumlah 10 liter cairan disinfektan pada Sabtu (10/7/2021) pagi disemprotkan ke rumah-rumah warga Desa Purworejo, Kecamatan Jenu, Tuban.
Sejumlah 10 liter cairan disinfektan pada Sabtu (10/7/2021) pagi disemprotkan ke rumah-rumah warga Desa Purworejo, Kecamatan Jenu, Tuban.
Gerai Vaksin Presisi Polres Tuban kembali membuka pelayanan vaksinasi kepada masyarakat umum. Kali ini, gerai vaksin presisi tersebut dibuka mulai pukul 06.30 WIB.
Tren kasus terkonfirmasi positif Covid-19 di Kabupaten Tuban beberapa pekan terakhir terus mengalami peningkatan. Hal itu membuat Tim Satgas Covid-19 Kabupaten Tuban terus melakukan upaya pencegahan dengan melakukan penyemprotan disinfektan disejumlah tempat.
Babinsa Desa Karangagung Koramil 02 Palang Sertu Sugiyanto bersama Satgas Covid 19 Desa Karangagung Kecamatan Palang Kabupaten Tuban, melakukan penyemprotan disinfektan untuk mencegah penyebaran Virus Corona, Rabu ( 23/6/2021 ) ke setiap rumah warga dan tempat umum.
Balap Liar dan Tawuran Berujung di Kantor Polisi
Setelah harga cabai rawit mengalami kenaikan signifikan dalam beberapa bulan terakhir, kini harganya sudah mulai berangsur turun.
Pemerintah Pusat bakal membangun tanggul laut di pesisir Kabupaten Tuban sepanjang 65 Kilometer (Km) membentang dari Kecamatan Palang hingga Bancar.
AKBP Ruruh Wicaksono membawa Kepolisian Resor (Polres) Tuban terlihat semakin religious. Selain bangunan masjid Baitul Mu'min dua lantai yang megah di lingkungan Polres, AKBP Ruruh juga mewajibkan seluruh personelnya yang beragama Islam untuk memakmurkan masjid yang telah dibangun tersebut.
Ak (34) warga Desa Mliwang, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban nekat mencuri hewan ternak kambing di Desa Beji, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, Jumat (28/5/2021) sekitar pukul 11.00 WIB.
Warga Dusun Bogang, Desa Beji, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban berhasil menangkap pelaku aksi pencurian kambing siang bolong.