Skip to main content

Category : Tag: Harga


Harga Daging Ayam Kembali Naik, Ada Apa?

Harga daging ayam potong di pasaran Kabupaten Tuban kembali naik. Padahal harga sebelumnya sempat tertahan di kisaran Rp30.000 per kilogramnya.

Awal Tahun, Harga Cabai Merangkak Naik

Harga cabai di awal tahun baru 2018 ini terpantau naik. Pedagang kebutuhan pokok di pasar Jatirogo, Kabupaten Tuban mengatakan, harga cabai merah panjang (keriting) naik hingga Rp5.000 per kilogram (kg).

KTNA Menilai Kenaikan Harga Beras Bebani Rakyat

Ketua Kelompok Tani Nelayan Andalan (KTNA) Tuban, Ali Imron menilai, naiknya harga beras di pasaran tidak menguntungkan petani, justru malah membebani rakyat. Sebab, kata dia, petani tidak diuntungkan lantaran saat ini bukan masa panen.

Jelang Pergantian Tahun, Harga Beras di Tuban Naik

Pemerintah pusat melalui Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Darmin Nasution mengakui terjadi kenaikan harga beras jelang pergantian tahun. Ia menyebut sebagian pasar di daerah tetap normal meski terdapat beberapa jenis beras mengalami kenaikan dibandingkan beberapa bulan sebelumnya.

Natal dan Tahun Baru 2018

Daging Ayam Terpantau Merangkak Naik

Mendekati hari Natal dan Tahun Baru 2018, selain telur, harga ayam potong juga merangkak naik. Berdasarkan informasi yang didapat di beberapa pasar, kenaikannya kisaran Rp1.000 hingga Rp2.500 per kilogram.

Musim Tanam, Harga Sapi Turun

Musim tanam bagi para petani di wilayah Kabupaten Tuban saat ini telah tiba. Hal itu menyebabkan beberapa minggu ini harga hewan sapi di Pasar Hewan Desa Margomulyo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban turun, Senin (18/12/2017).

Harga Bahan Pokok di Pasar Baru Tuban Merangkak Naik

Akhir-akhir ini, menjelang perayaan natal dan tahun baru 2018, beberapa harga komoditas kebutuhan bahan pokok di Pasar Baru Kabupaten Tuban mulai merangkak naik, Sabtu (16/12/2017).

Apakah Tahun 2018 Harga BBM Naik?

Pemerintah Kabupaten Tuban melaui Kepala Dinas Koperasi, Perindustrian dan Perdagangan, Agus Wijaya mengungkapkan, pemerintah belum menentukan harga bahan bakar minyak (BBM) pada tahun 2018 mendatang, terutama Premium dan Solar. Menurutnya, masyarakat diminta menanti penetapan dari pemerintah pusat.