Urine 1 ASN Tuban Positif Mengandung Obat Keras
Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Tuban, Jawa Timur menemukan urin satu Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemkab setempat mengandung obat keras yang terindikasi Narkoba. Setelah dikroscek yang bersangkutan sedang sakit, dan mengkonsumsi obat dengan resep dokter.