MTQ JATIM
MTQ Jatim, Dinkes Tuban Siapakan 12 Pos Kesehatan
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tuban, menyediakan 12 pos layanan kesehatan selama pelaksanaan Musabaqoh Tilawatil Qu’an (MTQ) ke-28 Jawa Timur.
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tuban, menyediakan 12 pos layanan kesehatan selama pelaksanaan Musabaqoh Tilawatil Qu’an (MTQ) ke-28 Jawa Timur.
Di kedua pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) kafilah dari Kabupaten Tuban yang diturunkan lebih banyak. Sebanyak 10 kafilah disiapkan untuk bertanding di empat cabang dengan tujuh golongan.
Di hari pertama pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) hari ini, enam kafilah dari Kabupaten Tuban dipastikan bertanding.
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa memberi pujian atas antusiasme warga Tuban dalam pembukaan Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) ke-28 Provinsi Jawa Timur di Kabupaten Tuban, Sabtu (26/10/2019) malam.
Bupati Tuban, Fathul Huda memberangkatkan 32 peserta Pawai Ta'aruf Musabaqoh Tilawatil Qu’an (MTQ) ke-28 tingkat provinsi Jawa Timur (Jatim) di depan Alun-alun Tuban.
Sebanyak 127 Dewan Hakim yang bertugas dalam Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Ke 28 tingkat Provinsi Jawa Timur Tahun 2019 di Tuban dilantik, Jumat (25/10/2019) malam.
Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) tingkat Jawa Timur (Jatim) akan dibuka langsung oleh Gubernur Jawa Timur (Jatim) pada Sabtu, (25/10/2019) besok. Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Pemuda dan Olahraga (Disparbudpora) Kabupaten Tuban menyiapkan acara mewah untuk upacara pembukaan MTQ Jatim di Alun - Alun Tuban.
Menjadi tuan rumah dalam pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Jawa Timur ke 28, membuat Kabupaten Tuban berani mematok target tinggi.
Kafilah Kabupaten Tuban dalam Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Jawa Timur asal Tuban menerima jaminan perlindungan dari BPJS Ketenagakerjaan. Bagi yang menjadi juara pertama atau meraih medali emas hadiha umrah sudah menunggu.
Kafilah (peserta) Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat Jawa Timur yang digelar di Kabupaten Tuban mulai datang. Kedatangan kafilah dari 38 kabupaten/kota di Jawa Timur terjadi sejak Kamis (24/10/2019) dan Jumat (25/10/2019).