PR Polres Tuban di 2022, Ada 33 Kasus Tabrak Lari Belum Terungkap
Kecelakaan lalu lintas di Kabupaten Tuban Tahun 2022, mengalami kenaikan yang cukup drastis dibandingkan dengan tahun 2021.
Kecelakaan lalu lintas di Kabupaten Tuban Tahun 2022, mengalami kenaikan yang cukup drastis dibandingkan dengan tahun 2021.
Dua warung di tepi jalan nasional hancur lebur usai ditabrak truk tangki di kawasan Manunggal Kidul, Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Sabtu, (05/11).
Sebuah kecelakaan melibatkan truk trailer yang menabrak pohon terjadi di Jalan Tuban-Widang, Dusun Widengan, Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban pada Rabu (2/11/2022).
Sebuah bus PO. Jaya Utama mengalami kecelakaan lalu lintas di Jalan Panglima Sudirman Kelurahan Sukolilo Kecamatan/Kabupaten Tuban, Minggu (23/10) sekitar pukul 02.30 Wib pagi.
Djuki (58), pemotor asal Desa Tunah, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban harus tewas di Jalan Pantura Tuban, Senin (26/9/2022).
Sebuah kendaraan truk tronton box nomor polisi L 9954 W yang dikemudikan Sarto (49) Warga Desa Kedawung RT 08 RW 01, Kecamatan Kuripan, Kabupaten Probolinggo mengalami kecelakaan di Jalan Raya Tuban-Widang, Jumat (23/09/2022).
blokTuban.com- Akibat rem blong, sebuah truk menabrak dua sepeda motor yang di kendarai ibu-ibu yang sedang berhenti di lampu merah. Kejadian tersebut terjadi Jum’at (26/08/2022) sekitar pukul 12.15 Wib Jalan Gajah Mada, Kelurahan Sidorejo, Kecamatan/Kabupaten Tuban.
Dua pengendara motor di Kabupaten Tuban tepatnya di Jalan Besuki Rahmat Kelurahan Ronggomulyo, Kecamatan/Kabupaten Tuban terlibat tabrakan. Satu pengendara motor Honda Legenda tewas, sedangkan pengendara motor Scoopy luka parah.
Padamnya jaringan listrik di Jalan Pantura sekitar hutan Pakah Desa Gesing, Kecamatan Semanding ternyata sampai di depan UPPKP Widang, Kabupaten Tuban. Gelapnya kondisinya jalan Pantura itu, mengakibatkan kecelakaan seorang pengendara motor vario asal Tuban yang melintas.
Sebuah truk nopol B 9862 FXW bermuatan permen Kino yang berjalan dari Semarang menuju Surabaya tiba-tiba mesinya mati saat melintasi hutan pakah Desa Gesing, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban.