Residivis Narkotika Berulah, Jualan Sabu di Area Parkiran Kebonsari Tuban
Untuk memenuhi kehidupan sehari-hari, seorang penjual kopi di Tuban nekat sambil berjualan narkoba jenis sabu-sabu.
Untuk memenuhi kehidupan sehari-hari, seorang penjual kopi di Tuban nekat sambil berjualan narkoba jenis sabu-sabu.
Pencuri Mobil pickup Mitshubishi L300 milik salah satu pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) Langitan, akhirnya berhasil di bekuk oleh Satreskrim Polres Tuban, bersama dengan mobil curiannya.
Tindak represif selama proses pengamanan aksi demonstrasi Pengurus Cabang (PC) Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Tuban oleh aparat kepolisian melanggar kode etik pengamanan demonstrasi.
Korban takut tak dapat ganti rugi menjadi alasan kenapa dump truk yang mengalami kecelakaan lalulintas (Laka Lantas) di Jalan Raya Tuban-Babat tak kunjung di evakuasi.
Satreskrim Polres Tuban masih belum tahu, hasil pemeriksaan yang dilakukan oleh Penyidik Bidang Profesi dan Pengamanan (Propam) Polda Jawa Timur (Jatim) kepada 2 penyidiknya.
Dugaan Tindakan Represif yang dilakukan oleh oknum polisi kepada mahasiswa saat menggelar aksi unjuk rasa, hingga kini masih berbuntut panjang. Pasalnya, puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Pengurus Cabang (PC) Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kabupaten Tuban, meminta pertanggungjawaban jawaban Kapolres Tuban atas tindakan yang dilakukan oleh oknum polisi tersebut.
Pengurus Cabang (PC) Ikatan Keluarga Alumni PMII (IKA PMII) Tuban mengapresiasi dan merespon permintaan maaf Kapolres Tuban, AKBP Suryono, kepada mahasiswa PC PMII Tuban yang juga disaksikan awak media di depan Mapolres Tuban, Sabtu (19/8/2023).
Puluhan aktivis yang tergabung dalam Pengurus Cabang (PC) Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Kabupaten Tuban, kembali melakukan aksi demonstrasi menggeruduk Mapolres Tuban, Sabtu (19/8/2023).
Breaking News: Aktivis Mahasiswa PMII Geruduk Polres Tuban
PMII Tuban Minta Pertanggungjawaban Polres Tuban Dugaan Tindakan Represif Terhadap Mahasiswa