Tahapan Pemutakhiran Data Pemilih Ditunda
Tahapan pemutakhiran data pemilih pada Pilkada tahun 2020 ini, telah diputuskan untuk ditunda sampai batas waktu yang belum ditentukan.
Tahapan pemutakhiran data pemilih pada Pilkada tahun 2020 ini, telah diputuskan untuk ditunda sampai batas waktu yang belum ditentukan.
Menjelang Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Tuban yang kian dekat, sejumlah tahapan demokrasi dilakukan. Seperti kegiatan pada Minggu (22/3/2020) ini, pelantikan anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) se-Kabupetan Tuban dilantik.
Usai perpanjangan masa pendaftaran Petugas Pemungutan Suara (PPS) berakhir, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban mencatat ada 2.428 pelamar.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban telah mengumumkan hasil seleksi Administrasi calon anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) pada Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Tuban tahun 2020.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban mencatat, hingga saat ini ada 333 orang yang telah mendaftar sebagai anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) pada Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Tuban tahun 2020.
Nama Ketua Umum (Ketum) Komite Olahraha Nasional Indonesia (KONI), Mirza Ali Mansyur belakangan santer disebut Ketua DPC PKB Tuban, Noor Nahar Hussein dan Sekretaris PKB, Miyadi masuk dalam survei internal parpol.
Jajaran pengurus DPC PDI Perjuangan Tuban Kamis (26/12/2019) sore, melakukan balasan silaturahim ke kantor DPC Gerindra di Jalan Pattimura Tuban.
Tim 9 plus PKB Tuban saat ini pecah suara. Ketua PCNU Mustain Syukur menyebut sosok calon Bupati sudah final, sedangkan Ketua DPC PKB Noor Nahar Hussein menyebut semuanya masih cair.
DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Tuban menggelar halaqoh kebangsaan dalam rangka Maulid Nabi Muhammad SAW dan santunan yatim di Graha Sandya Tuban, Jumat (20/12/2019)
Amir Burhannudin terus melakukan safari politiknya ke seluruh Pimpinan Anak Cabang (PAC) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Kabupaten Tuban.