Jembatan Kare Penghubung Tuban Bojonegoro Diduga Rawan Jambret
Beredar informasi di media sosial Jembatan Kare penghubung Kabupaten Tuban dan Bojonegoro rawan jambret, Sabtu (27/4/2024).
Beredar informasi di media sosial Jembatan Kare penghubung Kabupaten Tuban dan Bojonegoro rawan jambret, Sabtu (27/4/2024).
Muh Saeful Anam, warga Desa Sugiharjo, Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban dikagetkan dengan keberadaan ular piton berukuran 2,5 meter, yang berada di kandang ayam miliknya.
Sarang tawon avinis berdiameter 35 cm, meresahkan masyarakat di Dusun Krajan, Desa Sumber, Kecamatan Merakurak, Kabupaten Tuban lantaran berada tepat di atap salah satu warga setempat.
Menjelang puncak acara Haul Syekh Maulana Ibrahim Asmoroqondi tahun 2024, makam mulai ramai didatangi para peziarah dari berbagai daerah, Jumat (26/4/2024).
Sebanyak 1.150 Calon Jemaah Haji (CJH) tahun 2024 asal Kabupaten Tuban, rencananya akan diberangkatkan pada bulan Mei 2024 mendatang. Oleh karena itu, berbagai persiapan telah dilakukan oleh sejumlah pihaknya, salah satunya dengan menggelar bimbingan manasik haji massal.
PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) Pabrik Tuban telah mengambil langkah penting dengan melibatkan sejumlah lembaga dan instansi di Kabupaten Tuban dalam melakukan pemantauan dan evaluasi terhadap program Corporate Social Responsibility (CSR) SIG Pabrik Tuban yang telah dilaksanakan pada tahun 2023.
Pasca insiden pohon tumbang akibat diguyur hujan deras dan angin kencang, pada Kamis (25/4/2024) kemarin, sejumlah pohon lainnya ikut ditebang.
Pelatih Shin Tae-yong menunjukkan dedikasinya yang profesional dengan berhasil membawa timnya melaju ke babak delapan besar Piala Asia U-23.
Prakirawan dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Juanda dan Maritim Perak Surabaya mengeluarkan peringatan cuaca untuk wilayah Tuban dan Lamongan, Jumat (25/4/2024).
Tim U-23 Indonesia kembali mencatat sejarah gemilang dalam Piala Asia U-23 2024 dengan berhasil melaju ke babak semifinal setelah mengalahkan Korea Selatan (Korsel) U-23.