Skip to main content

Category : Tag: Mi


Jelajah Tuban

Segarnya Air Pekuwon Hingga ke Rumah-Rumah

Sumber air alami dari dataran tinggi Desa Pekuwon, Kecamatan Rengel, Kabupaten Tuban menjadi anugerah tak terkira. Sejauh ini, air dari irigasi disalurkan melalui pipa-pipa paralon ke rumah-rumah warga setempat.

Pertamina Anggap Pertamini Ilegal

Perwakilan PT. Pertamina (Persero) menyebutkan bahwa Pertamini merupakan bisnis ilegal yang tidak memenuhi standar keamanan, terutama bahaya kebakaran. Menurut Fiel Manger Pertamina EP Asset 4 Cepu, Agus Amperianto, dispenser yang dipakai bukan dari Pertamina dan itu dianggap ilegal.

Izin Pertamini Dan Pengecer Botol Sama, Alatnya yang Beda

Para pedagang bahan bakar minyak (BBM) eceran kian kreatif. Sepanjang jalan di Kecamatan Bangilan muncul pengisian BBM dengan menggunakan alat canggih layaknya pengisian di SPBU atau yang disebut dengan pertamini.

Apa Kabar Bumi Wali?

Curah Hujan Tinggi, Produksi Bata Merah Tersendat

Sejumlah perajin bata merah di Desa Demit, Kecamatan Jatirogo Kabupaten Tuban, Jawa Timur, terpaksa tersendat produksinya akibat hujan yang terus mengguyur sejak pekan terakhir.

Dinilai Lebih Efektif, Pilih Usaha Pertamini

Tempat pengisian bahan bakar mini atau yang biasa disebut Pertamini keberadaannya kian menjamur di wilayah Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban. Di sejumlah titik strategis jalur provinsi hingga ke jalur poros Kecamatan maupun tingkat desa Pertamini berdiri dan menjual bahan bakar jenis Pertalite dan Pertamax.

Reaktivasi Sumur GGNP-1 Masih Tahap WorkOver

Progres kerja PT Tawun Gegunung Energi (TGE), KSO dari PT Pertamina EP dalam reaktivasi atau reopening (buka kembali) Sumur Tua Gegunung Pertamina 1 (GGNP-1) terus digenjot. Jika nanti hasilnya bagus, maka akan ada pengembangan ke pengeboran pada titik-titik yang dinilai cukup banyak minyak yang tersedia.

Jalan Licin, Truk Tangki Tabrak Mini Bus

 Nasib nahas dialami rombongan yang menumpangi mobil mini bus jenis Nissan Grand Livina di Jalan Tuban -Widang KM 6-7 turut Dusun Kepet, Desa Tunah, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Minggu (25/9/2016).

Sedekah Bumi Tapen, Warga Punya Keyakinan Unik

Warga Dusun Tapen, Desa Sidoharjo, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban menggelar sedekah bumi atau Manganan. Sedekah bumi adalah sebuah kegiatan budaya yang masih diyakini warga sekitar lapangan sumur minyak dan gas (Migas) Tapen. Kali ini acara adat itu jatuh pada Minggu (25/9/2016), dengan kegiatan hajatan dilanjut pagelaran wayang kulit.

Rig Sudah di Lokasi, Progres ABP Terus Digenjot

Progres pengerjaan lokasi untuk rencana drilling eksplorasi Sumur Albatros Putih 001 (ABP) di Desa Jamprong, Kecamatan Kenduruan, Kabupaten Tuban Jawa Timur, terus berlangsung. Saat ini PT Pertamina EP Asset IV Field Cepu memulai Cut and fill atau gali dan urug. Kegiatan ini merupakan proses pengerjaan tanah dimana sejumlah massa tanah digali untuk kemudian ditimbun di tempat lain.