Skip to main content

Category : Tag: Ker


Tanam Pohon Meriahkan HUT Slankers Bulu Ke 7

 Komunitas Slankers Bulu, Kabupaten Tuban telah merayakan ulang tahun yang ke 7, tempat hari ini, Minggu (12/11/2017). Dalam merayakan ulang tahunnya, pengagum musik band Slank itu melakukan serangkaian acara, di antaranya tanam pohon.

Acara Pisah Sambut Kapolsek Kerek Dengan Tumpengan

Jajaran Polsek Kerek, Polres Tuban menggelar acara pisah sambut pergantian Kapolsek dari Ajun Komisaris Polisi (AKP) Tamami kepada AKP Mujito dengan sederhana, Jumat (3/11/2017).

Terperosok Galian Proyek, Warga Kerek Tewas Seketika

Pasmin (73) warga Desa Jarorejo, Kecamatan Kerek, meninggal dunia usai terperosok di dalam lubang proyek galian jembatan sedalam sekitar 2,5 meter di Desa Tematang, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban.

Pengrajin Batik Kerek Borong Juara Cipta Motif Batik Khas Tuban

Pada rangkaian Hari Jadi Kabupaten Tuban ke-724, yang juga bertepatan dengan Hari Santri Nasional 22 Oktober 2017, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban melalui Dinas Koperasi, Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Tuban menggelar Lomba Cipta Motif Batik Khas Tuban.

Kejurda Paralayang Akan Dihelat di Tuban

Federasi Aero Sport Indonesia (FASI) Kabupaten Tuban, tengah mempersiapkan tempat guna berlangsungnya kejuaraan daerah (Kejurda) Paralayang Jatim 2017.

Atasi Kekeringan Kedungjambangan, Pemkab Anggarkan Rp230,5 Juta

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban telah melakukan terobosan baru untuk mengatasi ancaman kekeringan di Desa Kedungjambangan, Kecamatan Bangilan. Sebab, selama ini di sebagian wilayah desa tersebut sering mengalami kekeringan saat musim kemarau.

Penyebab Jari Kaki Sering Kram

Anda mungkin pernah terbangun di malam hari karena bagian betis mendadak nyeri dan kaku saat digerakkan. Atau jari-jari kaki mendadak seperti terpuntir, kaku, dan sakit luar biasa. Kondisi itu disebut juga dengan kram.