Skip to main content

Category : Tag: Isi


Pengawasan PPKM di Tuban, Puluhan Pengunjung Kafe Didenda

Petugas gabungan dari Polres Tuban, Kodim 0811/Tuban dan Satpol PP Kabupaten Tuban melaksanakan kegiatan operasi yustisi penegakkan hukum protokol kesehatan dan Pengawasan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), Rabu (27/1/2021) malam.

Jika Ada bukti Masyarakat Di-Covid-kan, Mari Polisikan

Pemkab Tuban bersiap menerima vaksin Covid-19 yang akan dikirimkan Pemprov Jatim. Sejumlah persiapan mulai dari proses pengiriman dan penyimpanan, data penerima dan teknis vaksinasi telah ditetapkan untuk menyukseskan program Pemeritah Pusat ini.

Operasi Yustisi, 4 Orang Tak Pakai Masker Diminta Push Up

Petugas gabungan dari Polres Tuban, Kodim/0811 Tuban, Satpol PP dan Dishub Kabupaten Tuban kembali melaksanakan kegiatan Operasi Yustisi penegakkan Protokol Kesehatan (Prokes) di sejumlah obyek wisata dan tempat failitas umum, Minggu (24/1/2021).

Tiga Bulan Pertama 2021, BMKG Ingatkan Ada Multi Resiko Bencana

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengimbau masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan dalam menghadapi multi risiko baik dari aspek cuaca, iklim, gempa atau tsunami yang semakin meningkat terutama memasuki Januari, Februari hingga Maret 2021.

Kepergok Tak Pakai Masker, Pelanggar Dihukum Push Up

Kesadaran sejumlah masyarakat di Kabupaten Tuban dalam memakai masker terbilang masih rendah. Hal itu ditemukan saat petugas gabungan Satgas Covid-19 saat menyisir pengunjung dua pasar tradisional dan objek wisata.

Lebih Sehat Mana, Asupan Protein Alami atau Kemasan?

Protein salah satu nutrisi utama yang dibutuhkan untuk membentuk otot tubuh. Walaupun setiap departemen kesehatan di tiap negara juga organisasi kesehatan telah menganjurkan batas minimal asupan protein, tetapi kebutuhan protein setiap orang bisa saja berbeda tergantung pada berat badan dan aktivitas fisik.

Dua Napi Dapat Remisi Natal Satu Bulan

Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Tuban memberikan remisi khusus (RK) Natal tahun 2020 kepada dua narapidana pemeluk agama Kristen dan Katolik, Jumat (25/12/2020).