Menjemur Sapi Cara Shirandra Farm Tuban Cegah Penularan PMK
Akhir-akhir ini Penyakit Mulut dan kuku (PMK) pada hewan sudah mulai menyebar luas di Jawa Timur. Seperti di Kabupaten Tuban sudah di temukan 180 ekor sapi yang terjangkit PMK.
Akhir-akhir ini Penyakit Mulut dan kuku (PMK) pada hewan sudah mulai menyebar luas di Jawa Timur. Seperti di Kabupaten Tuban sudah di temukan 180 ekor sapi yang terjangkit PMK.
Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Brondong, menyelenggarakan Program Padat Karya Tahun 2022. Melibatkan sekitar 100 orang warga desa sekitar Kantor UPP Brondong melaksanakan perawatan area dermaga sekaligus kerja bakti.
Banjir pesisir (rob) mulai menggenangi rumah warga di RT 2 RW 7 Desa Sugihwaras, RW 7, Senin (23/5/2022). Warga mulai menyelamatkan harta dan hewan ternaknya di tempat yang lebih aman. Kendati demikian, warga setempat belum ada yang mengungsi meskipun air semakin naik.
Komisi 1 Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Tuban menyadari kalau menunggu APBD Tuban, tidak akan mampu untuk membangun Jembatan Glendeng yang kembali ditutup total pada 21 Mei 2022.
Goa Ngerong adalah satu goa yang terdapat di Kabupaten Tuban, tepatnya di Desa/ Kecamatan Rengel. Di dalam Goa Ngerong ditemukan sumber mata air yang mitosnya setelah seorang pertapa menancapkan tongkatnya.
Sejumlah 134 anak mengikuti kegiatan khitan masal yang diselenggarakan dalam rangka haul Syekh Ibrahim Asmoroqondi. Acara tahunan tersebut dilaksanakan di depan halaman Masjid Asmoroqondi Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, Sabtu, (21/5/2022).
Fenomena tanah amblas atau sink hole terjadi di Kabupaten Tuban, tepatnya di Desa Tasikharjo, Kecamatan Jenu. Orang yang pertama kali melihatnya adalah Rasi seorang penggembala sapi, Kamis (19/5) siang. Untuk mengetahui secara detail, tim BMKG Tuban akhirnya turun ke lokasi tanah ambles itu.
Angin puting beliung menerjang pemukiman warga di Desa Socorejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban pada Kamis sore (19/5/2022). Kejadian tersebut menyebabkan sejumlah pohon, masjid dan beberapa bangunan milik warga mengalami kerusakan ringan hingga sedang.
Menindaklanjuti arahan dari BAZNAS RI terkait dukungan pencegahan Penyakit Mulut dan Kuku (PMK), maka BAZNAS Kabuaten Tuban menyelenggarakan kegiatan penyuluhan pencegahan wabah yang saat ini menyerang Jawa Timur di Balai Ternak BAZNAS di Desa Pongpongan, Kecamatan Merakurak, Jumat (20/5/2022).
Sekelompok pedagang toko kelontong di Desa Remen, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban bersama puluhan warga menggelar ritual doa dan potong tumpeng di perempatan jalan desa setempat, Selasa (18/5/2022). Mereka menolak pendirian toko modern baik itu Indomart atau Alfamart, karena dianggap mengganggu ekonomi warga.