Skip to main content

Category : Tag: Au


Pertengahan Mei, Petani Mulai Tanam Tembakau

Peralihan musim tak begitu berdampak besar bagi petani. Sebagai selingan, aneka tanaman mulai dari sayuran, buah-buahan dan tanaman lainnya ditanam pada musim kemarau ini.

Berikut Prakiraan Tinggi Gelombang di Laut Jawa

Pusat Meteorologi Maritim BMKG merilis, prakiraan tinggi gelombang tujuh hari kedepan di perairan laut jawa setinggi 1,25 - 2,50 m (Moderate Sea). Prakiraan tersebut berlaku mulai Senin, (7/5/2018) pukul 10:17 WIB sampai dengan Minggu (13/5/2018) pukul 07:00 WIB.

Ratusan Pecinta Burung Ikuti Latber Kicau Mania

Ratusan warga dari berbagai wilayah Kecamatan, seperti Rengel, Plumpang, Grabagan, serta wilayah kecamatan lainnya berbondong-bondong mengikuti latihan bersama (Latber‎) Kicau Mania (KCM) di Grabagan Bird Club, Selasa (10/4/2018).

Hampir Setiap Hari Event BC Diselenggarakan

Populernya even Kicau Mania (KCM), baik latihan bersama (latber) maupun perlombaan yang memperebutkan berbagai kategori juara di wilayah Kabupaten Tuban, rupanya sering dilakukan hampir setiap hari.

Dinas Pertanian Ajukan Klaim AUTP Petani Terdampak Banjir

Petani yang menjadi korban banjir luapan Sungai Bengawan Solo di Kabupaten Tuban bisa sedikit bernapas lega. Terutama bagi petani yang sudah mengikuti Asuransi Usaha Tanam Padi ( AUTP ). Sebab, pemerintah saat ini tengah mengusahakan untuk mendapatkan klaim asuransi dari Jasindo.

DPKP Tuban Sosialisasi AUTP 2018

Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP) Tuban menggelar sosialisasi dan pelatihan kegiatan pendampingan dan fasilitas Asuransi Usaha Tani Padi (AUTP) Tahun 2018, Selasa (6/2/2018).

Anak Ikan Paus Terdampar di Pantai Ketapang

Setelah dievakuasi, Paus Langsung Dikubur di Pantai

Setelah dilakukan evakuasi oleh pihak Polsek dan Satpol PP serta dibantu warga sekitar, Desa Glondonggede, Kecamatan Tambakboyo, seekor anak ikan paus yang ditemukan dalam kondisi membusuk di Pantai Ketapang langsung dikubur.

Seekor Paus Ditemukan Membusuk di Pantai Ketapang

Seekor anak ikan paus ditemukan dalam kondisi membusuk terdampar di tepi Pantai Ketapang yang tidak jauh dari pelabuhan Semen Holcim Desa Glondonggede, Kecamatan Tambakboyo, Kabupaten Tuban.