Skip to main content

Category : Tag: Apas


Lapas Tuban Gelar Buka Bersama dan Santuni Anak Yatim

 Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Tuban bersama Bank Rakyat Indonesia (BRI) Cabang Tuban dan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tuban, Selasa (5/6/2018) menggelar Buka Bersama dengan puluhan Anak Yatim Piatu.

Petugas Lapas dan WBP, Bersih-Bersih Makam Sunan Bonang

Belasan Petugas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Kabupaten Tuban, bersama sembilan Waga Binaan Pemasyarakatan (WBP), Jumat (20/4/2018) melakukan kegiatan bersih-bersih komplek Makam Sunan Bonang, Kelurahan Kutorejo, Kecamatan/Kabupaten Tuban.

Bersama Percasi dan PWI Tuban, Lapas Gelar Pertandingan Catur

Dalam rangka Hari Bhakti Pemasyarakatan yang ke 54, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Tuban bersama Persatuan Olahraga Catur Seluruh Indonesia (Percasi) dan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tuban menggelar pertandingan Catur, Selasa (10/4/2018).

Pembukaan Pelatihan Lapas Kelas II B Tuban

Pelatihan Bisa Jadi Bekal WBP Saat Bebas

Bertempat di aula Lapas Kelas II B Kabupaten Tuban, Pelatihan Berbasis Kompetensi dengan Kejuruan Teknisi Meubelair untuk Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Tuban resmi dibuka, Senin (19/2/2018).

Ratusan WBP Lapas Tuban Ikuti Maulid Nabi

Lembaga Pemasyarakatan Kelas II B Tuban menggelar acara peringatan maulid Nabi Muhammad SAW di halaman Lapas setempat, Rabu (13/12/2017).

Petugas Lapas II B Tuban Dites Urin, Kamar WBP Digeledah

 Petugas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) kelas II B Tuban menggeledah belasan kamar Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP), Kamis (12/10/2017). Penggeledahan ini, dengan sasaran Narkoba ( lobat-obatan terlarang), handphone, dan uang tunai serta barang-barang yang dilarang di dalam lapas.

Lapas Sediakan Tempat Kunjungan Ekstra

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas IIB Tuban menyediakan tempat kunjungan ekstra bagi keluarga yang hendak menjenguk Warga Binaan (WB) selama Hari Raya Idul Fitri kali ini.