Skip to main content

Category : Tag: Ump


Sudah Menjalar ke Jawa Timur, Ada 10 Sapi di Tuban Terserang Virus LSD

Virus Lumpy Skin Disease (LSD) yang menyerang hewan ternak sapi dan kerbau, rupanya sudah mulai menjalar di Kabupaten Tuban. LSD sendiri, merupakan penyakit kulit infeksius yang disebabkan oleh virus bermateri genetic DNA, dari genus capripoxvirus dan family poxviridae.

BAZNAS Luncurkan Balai Ternak di Kabupaten Tuban, Begini Strateginya

Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) RI meluncurkan Balai Ternak BAZNAS di Kabupaten Tuban, Jawa Timur. Balai ternak merupakan salah satu program BAZNAS dalam rangka pengentasan kemiskinan di wilayah pedesaan, yang menyasar peternak mustahik sebagai penerima manfaatnya. Komoditas ternak yang dibudidayakan yaitu domba, kambing, sapi, dan ayam broiler.

Sepanjang Tahun 2022, Ada Dua Wisata Alam yang Baru di Tuban

Destinasi wisata merupakan salah satu tempat, yang paling banyak dicari oleh seseorang saat hendak berkunjung kesuatu daerah. Selain dapat menghilangkan penat, dengan berwisata orang juga bisa mendapatkan inspirasi.