Saat Harga BBM Meroket, Molindo Hadir dengan Kendaraan Listrik
- Kendaran dengan menggunakan listrik menjadi pilihan saat harga bahan bakar minyak (BBM) terus meroket. Kehadiran motor atau mobil listrik bisa menjadi pilihan masyarakat.
- Kendaran dengan menggunakan listrik menjadi pilihan saat harga bahan bakar minyak (BBM) terus meroket. Kehadiran motor atau mobil listrik bisa menjadi pilihan masyarakat.
Pelaku angkutan umum dan warga miskin di Jawa Timur bakal diberikan subsidi oleh Pemerintah Provinsi Jawa Timur. Kabar tersebut diungkap Komisi D DPRD Jatim pasca naiknya bahan bakar minyak (BBM) oleh pemerintah pusat, Jumat (9/9/2022).
Puluhan Mahasiswa yang tergabung dalam organisasi Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Tuban menggelar aksi unjuk rasa untuk menolak kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM) di depan Gedung DPRD Tuban.
Direktur Utama Pertamina, Nicke Widyawati memantau ketersediaan BBM dengan meninjau langsung Pertamina Integrated Enterprise Data and Command Center (PIEDCC) yang berada di Gedung Grha Pertamina.
Kecelakaan maut terjadi di Jalan Rengel Tuban pada Rabu (7/9/2022) sekitar pukul 00.45 Wib. Korbannya adalah pemotor bersama penumpangnya yang diduga gagal menyalip akibat kurang konsentrasi.
Rencana Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban untuk merevitalisasi Rest Area yang berada di Jalan RE Martadinata menjadi Runag Terbuka Hijau (RTH), bulan ini mulai di kerjakan oleh pemenang tender yaitu CV. Karya Nabila Teknik.
Pertamina Patra Niaga, Sub Holding Commercial & Trading PT Pertamina (Persero) terus memastikan ketersediaan stok Pertalite dan Solar, serta proses distribusinya ke SPBU berjalan dengan maksimal di tengah meningkatnya konsumsi masyarakat.
Masjid Mambaul Huda yang terletak di Dusun Ngeroto, Desa Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban tercancam tergusur pembangunan Tol Demak-Tuban. Tempat ibadah kebanggaan warga Bektiharjo itu terbilang masih baru, Karena dibangun pada tahun 2007 dengan menggunakan dana swadaya masyarakat serta pembangunannya penuh perjuangan.
Rencana pembangunan jalan Tol Demak-Tuban yang membuat keberadaan beberapa bangunan di Kabupaten Tuban, termasuk SMAN 1 Plumpang yang berada di Jalan Raya Pakah-Plumpang terancam tergusur.
Rencana pembangunan Jalan Tol Demak-Tuban rupanya membuat keberadaan sejumlah lembaga pendidikan, tempat ibadah dan juga tempat pemakaman umum terancam tergusur.