Skip to main content

Category : Tag: Pos


Tetap Patuhi 5M, Sehari 31 Warga Tuban Positif Covid-19

Lonjakan Covid-19 di Kabupaten Tuban patut diwaspadai kembali, karena pada 8 Februari 2022 kemarin ada tambahan 31 kasus baru. Berdasarkan update data dari Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (P2KB) Tuban, pencatatan kasus baru berdasarkan alamat di Kartu Tanda Penduduk (KTP) pasien.

Mutasi Jilid II ASN Pemkab Tuban, Pegawai Nonjob Kembali Dapat Posisi

Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky kembali memutasi 25 pejabatnya di Pendopo Krida Manunggal Tuban sekitar pukul 11.30 Wib, Senin (31/1/2022). Dalam rotasi tersebut beberapa para pejabat yang sebelumnya dinonjobkan di awal Januari 2022 lalu kembali mendapatkan posisi.

Musim Angin Barat, Syahbandar dan Agen Tanjung Awar-awar Tuban Gelar Doa Bersama dan Bagi Sembako untuk Nelayan

Data yang dirilis oleh Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) bahwa Siklon Tropis “RAI” terpantau di Samudra Pasifik Barat sebelah utara Papua dengan tekanan terendah 990 mb dan kecepatan angin maksimum mencapai 50 knot. Sistem tersebut diprakirakan intensitasnya akan menguat dalam 24 jam ke depan dan bergerak ke arah barat-barat laut menjauhi wilayah Indonesia.

PON Papua

Candra Marimar dan Wika Asnunik Asal Tuban Raih Dua Emas untuk Jatim

Kabar menggembirakan akhirnya datang, altet yang dikirim Kabupaten Tuban di PON XX Papua tahun 2021 menyumbang dua medali emas untuk Povinsi Jawa Timur. Mereka adalah Candra Marimar pegulat putri yang turun di kelas 53 Kilogram dan Wika Asnunik atlet panahan beregu putri.

Sekarang, Akta Cerai Dikirim Langsung ke Rumah

Sebelum ini, warga yang mengurus perceraian di Pengadilan Agama (PA) Tuban harus mengambil akta cerainya ke kantor PA Tuban di Jalan Sunan Kalijogo. Sehingga, warga harus kembali ke PA, meski banyak yang rumahnya jauh dari kantor PA.