Category : Tag: Nu
Pertamina EP Terima Penghargaan Patra Nirbhaya Karya Utama
Kinerja operasi PT Pertamina EP yang mengedepankan aspek safety memperoleh pengakuan dari Kementerian ESDM. PT Pertamina EP Asset 4 dan Asset 3 berhasil meraih penghargaan Patra Nirbhaya Karya tentang Keselamatan Kerja Migas yang diselenggarakan oleh Kementerian ESDM.
Pekerjaan Jasa di TPPI Wajib Sediakan Safety Man
General Manager PT Trans Pasific Petrochemical Indotama (TPPI), Sugeng Firmanto mewajibkan kontraktor pekerjaan jasa di perusahaannya untuk menyediakan satu safety man. Upaya ini sebagai langkah meminimalisir insiden fatal, yang dapat merugikan pekerja maupun perusahaan.
Lolos Lomba LSS Jatim, Tim Juri Visitasi ke TK Negeri Pembina Jenu
TK Negeri Pembina Kecamatan Jenu yang terletak di Desa Beji mewakili Kabupaten Tuban lolos dua tahap Lomba Lingkungan Sekolah Sehat (LLSS) tingkat Provinsi Jawa Timur. Pada Rabu (20/11/2019) pagi, tim juri dari provinsi melakukan penilaian atau visitasi ke lapangan.
4 Proyek Strategis Hulu Migas di Jabanusa ini Diharapkan Sesuai Jadwal
Sebanyak 4 proyek besar sektor hulu minyak dan gas (Migas) di kawasan SKK Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara (Jabanusa) diharapkan tuntas sesuai jadwal yang ditetapkan.
Susu dan Makanan yang Harus Dihindari Sebelum Berolahraga
Sebelum olahraga, Anda disarankan mengisi bahan bakar tubuh Anda dengan makanan atau minuman. Pilihan camilan sebelum berolahraga memainkan peran penting dalam kinerja Anda selama latihan yang intens. Camilan yang tidak tepat bisa membuat Anda tidak nyaman, sama halnya ketika berolahraga tanpa bahan bakar yang cukup.
Tunaikan Nadzar, Gus Acid Jalan Kaki Bangil Pasuruan Menuju PBNU
Muhammad Nashih Damhudi atau yang akrab disapa Gus Acid Canga'an menunaikan nadzarnya untuk berjalan kaki dari Bangil, Pasuruan menuju ke Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) di Jakarta.
Selain Perketat Mapolres, Pengamanan Mapolsek Diperketat
Pasca insiden ledakan bom bunuh diri yang terjadi di Mapolrestabes Medan, Sumatera Utara, Rabu (13/11/2019). Jajaran Kepolisian Polres Tuban semakin memperketat pengamanan di akses pintu masuk Mapolres setempat.
Pasca Insiden Ledakan Bom Bunuh Diri di Medan, Penjagaan Mapolres Tuban Diperketat
Pasca insiden ledakan bom bunuh diri yang terjadi di Mapolrestabes Medan, Sumatera Utara, Rabu (13/11/2019) pagi. Jajaran Kepolisian Polres Tuban memperketat pengamanan di akses pintu masuk Mapolres setempat.
20 Warga Kembalikan Undangan Sosialisasi Pengadaan Lahan Kilang
Puluhan warga Dusun Pomahan, Desa Sumurgeneng, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban ramai-ramai mendatangi balai desa setempat. Tujuannya untuk mengembalikan surat edaran terkait sosialisasi pengukuran lahan dari Badan Pertanahan Nasional (BPN) Tuban.