Skip to main content

Category : Tag: Mineral


Air Mineral Juga Punya Masa Kadaluarsa

Layaknya susu, keju, atau telur, semua bahan makanan yang kita makan baiknya tak melewati masa kadaluarsa untuk menjamin kesegarannya. Sehingga memberikan manfaat sehat bagi tubuh, dan bukan sebaliknya.

Peran Vital Mineral untuk Tubuh

Meski dibutuhkan dalam jumlah sedikit, mineral sangat penting bagi kesehatan manusia. Dokter Ulul Albab, SpOG dari Ikatan Dokter Indonesia (IDI) mengatakan, mineral bekerja sebagai kofaktor dan katalisator kerja organ-organ tubuh manusia.

Sudah Tidak ada Klasifikasi Golongan Tambang

Dinas Pertambangan dan Energi (Distamben) Kabupaten Tuban menyatakan, bahwa saat ini sudah tidak ada klasifikasi atau golongan bahan galian untuk pertambangan. Hal tersebut disampaikan oleh Plt.Kepala Distamben, Bambang Soedono. Menurutnya, memang sudah tidak ada penggolongan untuk jenis tambang, kalau dulu ada A, B, C, namun sekarang sudah tidak ada.