Skip to main content

Category : Tag: Gor


Sengsarakan Konsumen, Mendag Ancam Penimbun Minyak Goreng

Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi mengancam akan menindak tegas pelaku penimbunan minyak goreng (migor). Kementerian Perdagangan bekerja sama dengan aparat penegak hukum akan menerapkan sanksi tegas sehingga menimbulkan efek jera.

Stok Migor di Sumbar Surplus 3,3 Juta Liter

Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi memastikan kelancaran distribusi pasokan minyak goreng (migor) di Sumatera Barat (Sumbar) stok migor yang terdistribusi di Sumbar surplus hingga 3,3 juta liter dari kebutuhan, Jumat (25/2/2022)

Mendag Jaga Koordinasi dengan Pemda untuk Distribusi Minyak Goreng

Koordinasi dengan Pemerintah Daerah di seluruh Indonesia terus dilakukan Menteri Perdagangan, Muhammad Lutfi menjelang puasa Ramadan dan Idul Fitri. Setelah Rakornas di Surabaya waktu lalu, Mendag juga intensif mengecek distribusi minyak goreng di daerah, salah satunya Lampung.

Kemendag Kerjasama dengan TNI Perkuat Stok Migor ke Wilayah Indonesia Timur

Berbagai kebijakan dilakukan untuk mengisi kekosongan minyak goreng di berbagai daerah di Indonesia. Selain sidak ke pasar dan mengeluarkan stok di gudang-gudang distributor, Kemendag bekerjasama dengan TNI Angkatan Udara (TNI AU) untuk memperkuat stok minyak goreng ke sejumlah wilayah di Indonesia Timur.

Mendag akan Beri Sanksi Distributor yang Timbun Minyak Goreng

Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi kembali melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke pasar dan distributor minyak goreng. Temuan di pasar Tambakrejo Surabaya, harga minyak goreng curah masih sangat tinggi yaitu Rp20.000/liter. Padahal, 14 juta liter minyak goreng digelontorkan ke Surabaya.

Harga Minyak Goreng di Pasar Besar Tuban di Atas HET

Harga Eceran Tertinggi (HET) untuk minyak goreng telah ditetapkan per 1 Februari 2022 lalu. Dengan rincian, HET minyak goreng kemasan premium Rp 14.000, HET minyak goreng kemasan sederhana Rp 13.500, dan HET minyak goreng curah Rp 11.500 per liter.