Skip to main content

Category : Tag: Ek


75 Persen Lahan di Kerek Ditanami Kacang Tanah

Pasca panen jagung saat ini para petani yang berada di Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban mempunyai tanaman kacang tanah, terdapat kurang lebih 7.348,54 Ha lahan tegal dan 75 persen diantaranya ditanami kacang tanah. Hal itu bisa dikatakan apabila petani yang berada di Kecamatan Kerek memiliki produk unggulan selain jagung adalah kacang tanah.

Profil Kapolsek Soko, AKP Yudi Hermawan

Jadikan Masyarakat Sebagai Mitra Polisi

Pada Sabtu, 19 Maret 2016 merupakan salah satu hari sakral dalam hidup Kepala Polisi Sektor (Kapolsek) Soko, Ajun Komisaris Polisi (AKP) Yudi Hermawan. Pada tanggal tersebut, secara resmi ia dilantik menggantikan Kapolsek sebelumnya, AKP Suparan yang memasuki masa purna tugas pada hari yang sama.

Kapolsek: Hati-Hati saat Beraktivitas Dilahan Bertebing

Setelah terjadinya kecelakan kerja pada Senin pagi (28/3/2016), yang menewaskan salah satu petani bernama Saripah, warga Dusun Lebak, Desa Sumurgung, Kecamatan Montong, Kebupaten Tuban, banyak mengundang keprihatinan warga.

Merasa Jadi Anak Tiri, Satpam Demo PT TPPI

Puluhan petugas Satuan Pengamanan (Satpam) atau Security, yang biasa bertugas di kilang minyak PT Trans Pacific Petrochemical Indotama (TPPI), Desa Remen, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban, melakukan aksi protes, Senin (28/3/2016).

Industri Pengolahan Unggulan Penerimaan Pajak

Penerimaan atau setoran pajak di Kantor Penerimaan Pajak (KPP) Pratama Tuban berasal dari Industri Pengolahan. Memasuki pekan akhir pada triwulan pertama penerimaan Industri Pengolahan menyumbang lebih dari Rp36 miliar.

PNS Ideal? Ini Dasar Aturannya

 Menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS), sama artinya sudah siap mengabdikan diri untuk kepentingan publik. Kemudian, bagaimana idealnya pelayan publik ini bekerja?

Kadisperpar: Sisa Pohon Tumbang Harus Segera Ditangani

Sisa pohon tumbang dipemandian Bektiharjo tak kunjung dibersihkan, padahal jika diukur dari waktu robohnya pohon sudah masuk satu bulan lebih. Pohon roboh terjadi sejak Senin (1/2/2016) namun hingga sampai sekarang tak kunjung juga dibersihkan.

Panganan Tuban

Pemerintah Cuek, Panganan 'Ampo' akan Tinggal Nama

Tradisi peninggalan nenek moyang, panganan ampo kini diambang punah. Bagaimana tidak, sekarang penerus pembuat ampo tinggal seorang saja. Sarpik (37), warga Dusun Trowulan, Desa Bektiharjo, Kecamatan Semanding.

Pemandian Bektiharjo Semanding

Sebulan Lebih, Sisa Pohon Tumbang Tak Kunjung Dibersihkan

Sisa pohon tumbang yang ada di pemandian Bektiharjo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, sejak Senin (1/2/2016) hingga sekarang (27/3/2016), belum juga dibersihkan oleh petugas di pemandian Wisata setempat. Padahal, jika diukur dari waktu kejadian tumbang hingga sekarang, sudah satu bulan lebih.