Skip to main content

Category : Tag: Dipa


DIPA Tuban 2021 Sebesar Rp303 Miliar, TKDD Rp1,6 Triliun

Bupati Tuban, Fathul Huda menerima Alokasi Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) dan Buku Transfer ke Daerah dan Dana Desa (TKDD) untuk Pemerintah Kabupaten Tuban Tahun 2021, Selasa (1/12/2020) .

Anggaran Kemenag Turun Rp 2 Triliun

Anggaran untuk Kementrian Agama (Kemenag) tahun ini turun Rp 2 Triliun. Jika tahun lalu Kemenag menerima bagian Rp 63 Triliun, tahun ini tinggal Rp 61 Triliun. Anggaran itu harus dibagi kepada seluruh Kemenag wilayah dan kabupaten/kota se Indonesia.

Disparbudpora Siapkan Program ‎Prioritas Bagi Pemuda

Demi meningkatkan peran pemuda dalam sektor pembangunan ekonomi daerah, Dinas Pariwisata Kebudayaan Pemuda dan Olahraga (Disparbudpora) melalui Bidang Kepemudaan mulai menyiapkan program prioritas untuk pemuda.

Rencana Induk Pariwisata Tuban Tengah Digodok

Legislatif melalui komisi C DPRD dan Bidang Pariwisata Dinas Pariwisata Kebudayaan Pemuda dan Olahraga (Disparbudpora) Kabupaten Tuban tengah menggodok rencana induk pariwsata Tuban.

Apa Kabar Bumi Wali (AKBW), Makam Kanjeng Raden Tumenggung Haryo Tedjo, Adipati Kadipaten Tuban ke-7

Sebelum Bertarung, Banyak Paslon yang Berziarah

Makam yang berada di Desa Dagangan, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban adalah makam Syekh Abdurrohman atau banyak dikenal dengan nama Kanjeng Raden Tumenggung Haryo Tedjo.