Skip to main content

Category : Tag: D


Geliat Usaha Kerajinan di Daerah Ring 1 Tapen

Lulus kuliah punya pekerjaan mapan impian setiap orang. Tidak terkecuali Wanita lulusan S1 PGSD asal daerah ring 1 wilayah kerja (WK) Pertamina EP Asset 4 Field Cepu di Dusun Tapen, Desa Sidoharjo, Kecamatan Senori yang akrab dipanggil Nita (25).

Bong Cina, Komplek Pemakaman Cina Terbesar di Tuban

Desa Sendangrejo, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban marupakan salah salah satu desa yang berada diujung selatan Kecamatan Parengan dan berbatasan langsung dengan Kabupaten Bojonegoro.

Junjung Transparansi, Desa ini Pasang Baliho APBDes

Salah satu desa di wilayah kerja perusahaan minyak dan gas (Migas) PT Pertamina EP Asset 4 Field Cepu, dua tahun terakhir melakukan pemasangan baliho Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) di depan kantor desa. Hal itu dilakukan untuk menunjukkan transparansi pengelolaan APBDes kepada masyarakat.

LMND Tuban Galang Dana untuk Korban Longsor Ponorogo

Puluhan mahasiswa yang tergabung di Liga Mahasiswa Nasional untuk Demokrasi (LMND) TUBAN, menggalang dana untuk korban tanah longsor di Ponorogo, Jawa Timur, Jumat (14/4/2017). Penggalangan dana difokuskan di sekitar Patung Letda Sucipto, Kota Tuban.

Candra Marimar, Peraih Perak di Ajang Gulat Asean di Thailand

Anak Petani yang Sejak SMP Sering Boyong Juara

Candra Marimar, gadis belia berusia 16 tahun ini telah mengharumkan nama bangsa Indonesia melalui kejuaraan gulat South Asean Championship. Dimana ajang tersebut merupakan kejuaraan gulat tingkat Asean.

TNI Manunggal Membangun Desa 1

TMMD, Wujud Bhakti Nyata TNI Membangun Desa

Komando Distrik Militer (Kodim) 0811 Tuban mendapat kesempatan menunjukkan bhakti nyata dalam mewujudkan Pembangunan Negara melalui program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD), di tahun 2017.