Skip to main content

Category : Tag: Blok Tuban


Petrokimia Gresik Dapat Pasokan Gas 150 MMSCFD dari Tuban untuk Produksi Urea

Pasokan gas sekitar 150 Million Standard Cubic Feet per Day (MMSCFD) dari Lapangan Lengo Wilayah Kerja (WK) Bulu dan Lapangan Mustika serta West Kepodang WK Sakti di Kabupaten Tuban, akan diterima oleh Petrokimia Gresik untuk mengamankan kebutuhan gas bumi eksisting dan rencana penambahan kapasitas produksi Urea.

Sembako Tuban

Jumat 2 September 2022 : Tepung Terigu hingga Mie Instan di Tuban Naik

Penyuka jajanan yang terbuat dari tepung dan mie intans jangan kaget, jika membeli di toko atau supermarket harganya berbeda dari sebelumnya. Berdasarkan update harga Sembako tingkat konsumen di Kabupaten Tuban, harga kedua jenis barang tersebut naik.