Skip to main content

Category : Tag: Atlet


Warga Sumberagung Dukung Penuh Tegar Abadi

 ‎Kiprah atlet Lompat Galah Nasional asal Kabupaten Tuban, Teuku Tegar Abadi mewakili Indonesia dan berkompetisi di Asian Games 2018 Jakarta-Palembang 2018 ini menjadi kebanggaan tersendiri bagi masyarakat desa asalnya.

Gelar Turnamen, Diharapkan Muncul Bibit-bibit Atlet Baru

Bertempat di Kampus Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban,  Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Institut Karate-Do Indonesia (Inkanas) Unirow Tuban menggelar Turnamen Karate tingkat Sekolah Dasar (SD),Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Sekolah Menengah Atas (SMA). 

Pantai Mangrove, Tempat Berlatih Selancar dan Layar

Pantai Mangrove Center yang berada di Desa Sugihwaras, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban menjadi tempat berlatih empat atlet selancar dan layar, dari Persatuan Olahraga Layar Seluruh Indonesia (Porlasi) Jawa Timur.

Siapkan Atlet Panahan, Siswa SDN Sokosari Latihan Rutin

Panahan merupakan salah satu jenis cabang olahraga yang minim peminatnya khususnya di Kecamatan Soko. Hal tersebut menjadi latar belakang diadakannya latihan panahan Sekolah Dasar (SD) Negeri Sokosari demi mempersiapkan atletnya.

Pelajar SD Dikenalkan Cabor Panahan Berbahan Paralon

Sekitar 80-an pelajar tingkat Sekolah Dasar di Kabupaten Tuban nampak antusias menarik busur panah. Layaknya pemanah profesional, mereka menembakkan anak panah dengan mata memicing menuju titik tengah papan panah.

South Asian Championship

Atlet Gulat Tuban Sabet Perak di South Asian Championship

Prestasi membanggakan di bidang gulat kembali ditorehkan atlet asal Kabupaten Tuban di ajang South Asean Championship yang digelar di Thailand, 1-8 April 2017, Candra Marimar atlet gulat kelas 49 kg berhasil menyabet medali Perak.

Atlet Porkab Tuban Tewas Tersetrum Di Arena Bulu Tangkis

Ketua PBSI Tuban: Jangan Lagi Ada Nyawa Atlet Melayang

Peristiwa kecelakaan yang menyebabkan Atlet bulu tangkis meninggal, Iqbal Novian (18) pada ajang Porkab IV Tuban membuat Ketua Umum Persatuan Bulu Seluruh Indonesia (PBSI) Kabupaten Tuban angkat bicara.

Atlet Tewas Tersetrum di Arena Bulu Tangkis

Panjatkan Do'a untuk Tujuh Hari Kepergian Iqbal Novian

Duka mendalam masih menyelimuti kepergian putra berbakat Kabupaten Tuban, Iqbal Ridho Novian (18) atlet Cabang Olahraga (Cabor) Bulu Tangkis. Tepat di malam ke tujuh, do'a dan tahlil bersama diselenggarakan di aula Pujasera GOR Ranggajaya Anoraga, Rabu (2/11/2016).

Atlet Tewas Tersetrum di Arena Bulu Tangkis

Ketua KONI Diperiksa Kepolisian

Kejadian yang merenggut nyawa Iqbal Novian (18), atlet bulu tangkis pada ajang Porkab IV Tuban kini telah didalami oleh aparat kepolisian.