Skip to main content

Category : Tag: Ab


Serabian, Tradisi Unik Warga Ngarum Sambut Musim Hujan

Awal musim penghujan telah menyapa sejumlah wilayah di Kabupaten Tuban. Berbagai aktivitas warga masyarakat yang mayoritas petani pun tengah mempersiapkan olah lahan tanaman penyesuai musim. Sebagai wujud syukur, ada tradisi unik yang dilakukan warga Desa Ngarum, Kecamatan Grabagan untuk menyambut hujan, yakni dengan Serabian.

Temukan Ketenangan Batin Saat Ziarah Makam Mbah Nanggul

Sejatinya hidup adalah demi menjalankan segala kewajiban serta menjauhi larangan-larangan dari Tuhan Yang Maha Esa. Selain itu, ketenangan batin juga terus dipinta oleh insan agar mulus menjalani hidup di dunia yang sementara ini.

PC NU Tuban Himbau Banom NU Tak Terprovokasi

Usai melaporkan Kepala Desa (Kades) Kablukan, Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban bernama Suseno Ediyono, kepada pihak Polres Tuban atas dugaaan ujaran kebencian di media sosial (medsos) Youtube.

Maulidurrosul, Desa Gesikharjo Pawai Ta'aruf

Dalam rangka memperingati Maulidurrosul, Jemaah Rotib Al-Athos Desa Gesikharjo, Kecamatan Palang Tuban menyelenggarakan Pawai Ta'aruf, Selasa (20/11/2018) sore tadi.

Proyek Drainase, Wabup Temukan Adanya Keterlambatan Pembangunan

Wakil Bupati Tuban, H Noor Nahar Hussein didampingi Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman (PRKP) Tuban meninjau progres pembangunan Pedestrian dan Saluran Air (Drainase) di Jalan Basuki Rahmat dan Jalan Teuku Umar, Tuban, Senin (19/11/2018).

Pelantikan Pengurus PWI Tuban

Wabup Tuban Singgung Keberadaan Wartawan Abal-Abal

Wakil Bupati Tuban, Noor Nahar Hussein menghadiri acara Pelantikan Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Tuban Periode 2018-2021 di Fave Hotel, Senin (19/11/2018).

Tuban Targetkan 2 Medali Emas Cabor Drumband di Ajang Porprov 2019

Majlis Pembina Karang Taruna (MKT) Tuban, Nashruddin Ali mengatakan, Festival Drumband tingkat Provinsi Jawa Timur yang diselenggarakan Karang Taruna dalam rangkaian Hari Jadi Tuban (HJT) ke 725 ini sebagai bentuk persiapan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur (Jatim) di tahun 2019 mendatang. Pihaknya menargetkan, dalam gelaran Porprov Cabang Drumband dapat meraih dua medali emas.

Pesta Rakyat Bareng Pertamina 2018

Pesta Rakyat Makin Meriah dengan Kembang Api

Gemuruh kembang api yang saling bersautan menunjukkan keindahannya di langit Alun-alun Tuban, Sabtu (17/11/2018) malam, dalam acara Pesta Rayat Bareng Pertamina yang juga dalam rangkaian acara Hari Jari Tuban ini, menambah meriah dan berwarna acara malam ini.

Pesta Rakyat Bareng Pertamina 2018

Panen Doorprize di Stand Pemkab Tuban

Selain stand para Pedagang Kaki Lima yang menjajakan aneka kuliner dan juga minuman ramai dikunjungi masyarakat yang hadir dalam Pesta Rakyat bersama Pertamina, terlihat stand Pemkab Tuban juga penuh dengan pengunjung.

Porkab Tuban Ke-V 2018

Semanding Juara Umum, Tambakboyo Juru Kunci

Perhelatan Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) V 2018 selesai. Minggu (11/11/2018) sore, Porkab resmi ditutup Wakil Bupati (wabup) Tuban Noor Nahar Hussein di stadion Loka Jaya Tuban. Berdasarkan hasil perolehan medali sampai akhir, Kecamatan Semanding menjadi juara umum dengan mengumpulkan 91 poin. Posisi paling buncit alias juru kunci Kecamatan Tambakboyo yang sampai ajang dua tahunan itu usai, hanya mampu meraih 2 poin.