Category : Tag: Ab
Diberhentikan Karena Ugal-ugalan, Pengemudi Ini Tertangkap Bawa Sabu
Jajaran Satlantas Polres Tuban mengamankan seorang pengemudi kendaraan Grand Max yang sedang melintas di Jalur Pantura Tuban, Minggu (31/1/2021).
Kunker di Kejaksaan, Komisi II Soroti Permasalahan Tukar Guling TKD Purworejo
Komisi II DPRD Kabupaten Tuban malakukan Kunjungan Kerja (Kunker) di Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Tuban, Rabu (27/1/2021). Dalam agenda kunker itu, Komisi II DPRD Kabupaten Tuban ditemui oleh Kasi Intel dan Kasi Pidsus Kejari Tuban.
11 Orang Positif Covid-19 Tempati Rumah Dinas Wabup Tuban
Sebanyak 11 warga Kabupaten Tuban yang dinyatakan terkonfirmasi positif Covid-19 menjalani isolasi di rumah dinas Wakil Bupati (Wabup) Tuban di Jalan Sunan Bonang, Kelurahan Kutorejo, Kecamatan Tuban.
Razia di 6 Tempat, Petugas Sita Arak, KTP dan Handphone
Berdasarkan informasi dari masyarakat, petugas gabungan terdiri dari Satpol PP, TNI, dan Polri merazia warung yang menjual arak. Berlokasi tepat di sebelah SDN Sidomulyo 1 Kecamatan Tuban, Selasa (19/1/2021) malam.
Pemkab Tuban Belum Miliki Data Kemitraan UMKM dan Perusahaan
Kepala Bidang Penanaman Modal Dinas PMPTSP dan Naker Tuban, Cahyadi Wibowo mengatakan saat ini Pemerintah Kabupaten Tuban tengah melakukan pemetaan tentang jumlah perusahaan dan UMKM yang siap atau sudah melakukan kerjasama, Senin (18/1/2021).
Pemkab Tuban Bentuk Tim Pemakaman Covid-19 Tingkat Kecamatan
Bertempat di Lantai 3 Gedung Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tuban. Sebanyak enam tim pemakaman jenazah Covid-19 tingkat kecamatan dibentuk, Kamis (14/1/2021).
Diduga Mabuk, Pria Lamongan Meninggal Karena Kecelakaan
AS (51) warga Kecamatan Babat, Kabupaten Lamongan meninggal dunia usai terlibat Kecelakaan Lalu Lintas (Lakalantas) di Jalan Pahlawan, Kelurahan Gedongombo, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban, Rabu (6/1/2021) sekitar pukul 16.30 WIB.
Warga Keluhkan Banjir Bandang Grabagan
Hujan deras yang mengguyur kawasan Desa Grabagan, Kecamatan Grabagan siang tadi, mengakibatkan mobilitas masyarakat sekitar beserta pengguna jalan begitu terganggu. Bagaimana tidak, air hujan yang deras tak mampu diserap oleh tanah yang didominasi perbukitan, sehingga air terpancar deras, menggenangi jalan sekitar utara Kantor Kecamatan Grabagan.
21 Ribu Pegawai Pos Indonesia Dikerahkan untuk Sukseskan Bansos Tunai 2021
Memasuki tahun 2021, Kementerian Sosial (Kemensos) kembali melaksanakan sejumlah program bantuan sosial untuk membantu masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19. Salah satu program tersebut adalah Bantuan Sosial Tunai (BST).