Skip to main content

Category : Tag: Widang


Camat Widang, Sutrisno

Tertantang Jadikan Widang Berpotensi Segala Sektor

Menjabat sebagai Kepala Kecamatan Widang, menjadi beban tersendiri bagi Sutrisno. Dia menilai, beberapa desa berada di bantaran sungai Bengawan Solo, warganya kurang responsif akan program Pemerintah Kabupaten. Karena itu, Sutrisno merasa tertantang membenahi segala sesuatu demi kebaikan masyarakat Widang.

Banjir Tuban

Antisipasi Banjir, Ratusan Warga Kedungharjo Bangun Sesek

Ratusan masyarakat Kampung Leboh, Dusun Tangar, Desa Kedungharjo, Kecamatan Widang, bersama pemerintah kecamatan setempat melakukan kerja bakti perbaikan tanggul di sepanjang bantaran sungai bengawan solo, Jumat (18/12/2015).