Skip to main content

Category : Tag: Widang


Pemilik Karaoke Ilegal di Widang Langgar Ketertiban Lingkungan Masyarakat

Pemilik warung karaoke ilegal di Desa Bunut, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban melanggar ketertiban lingkungan di masyarakat. Sebab itu, kata Kepala Penegakan Perundang-Undangan Daerah, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Wadiono mengatakan karaoke ilegal tersebut tepatnya melanggar Peraturan Daerah nomor 16 tahun 2014 tentang Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat.

Apa Kabar Bumi Wali?

Pantura Sepi di Awal Ramadan

 Jalan Hos Cokroaminoto, Kabupaten Tuban, nyaris tanpa kendaraan. Beberapa truck kecil dan kendaraan pribadi tampak melintas, itupun hanya sesekali. Pemandangan seperti ini tidak hanya terlihat di Jalan Hos Cokroaminoto, tetapi sepanjang Jalur Pantura dari Kecamatan Bancar, yang berbatasan dengan Kabupaten Rembang, Jawa Tengah, sampai di Kecamatan Widang, yang berbatasan dengan Kabupaten Lamongan, Jawa Timur.

Salip Kendaraan, Bus Indonesia Tewaskan Pengendara Motor

Berusaha menyalip kendaraan, Bus Indonesia, dengan Nopol L 7502 UW, terlibat kecelakaan dan menewaskan pengendara motor dengan Nopol W 3159 GL, di Jalan Pantura, tepatnya di Desa Banjar, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban.  

Penumpang Motor Asal Bojonegoro Tewas di Jalan Tuban

Lalu lintas di Jalan Tuban kembali memakan korban. Siang ini, Kamis (10/3/2016), sepeda motor dihantam truck yang melintas dengan kecepatan tinggi. Peristiwa ini terjadi di simpang empat Desa Bunut, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban.

Kunjungi Widang, Mentan Tinjau Avur Kuwu

Setelah kunjungan panen jagung di Kecamatan Grabagan, Menteri Pertanian (Mentan), Andi Amran Sulaiman bertolak ke Desa Simorejo, Kecamatan Widang. Dalam kunjungan yang terbilang singkat tersebut, mentan meninjau saluran sekunder Avur Kuwu, Sabtu (3/5/2016).

Lagi, Kecelakaan Beruntun di Tegalsari Widang

Hari ini, Rabu (24/2/2016), kecelakaan lalu lintas kembali terjadi di Tuban. Setelah kecelakaan beruntun di Desa Pabean, Kecamatan Tambakboyo, kecelakaan beruntun juga terjadi di kawasan jalan Desa Tegalsari, Kecamatan Widang.

Bersihkan Rumput, Petani Tenggelam di Tambak Ikan

Seorang petani ditemukan tewas tenggelam di salah satu tambak ikan yang ada di Desa Mlangi, Kecamatan Widang, Kabupaten Tuban. Petani naas ini, diketahui bernama Lasmono (50), yang tak lain warga desa setempat.