Kapolres Cek Logistik Pilkada Tuban
Mendekati pelaksanaan Pilkada Kabupaten Tuban serentak tahun 2020, Kapolres Tuban AKBP Ruruh Wicaksono bersama PJU Polres Tuban melakukan pengecekan logistik di gudang logistik KPU Jalan Manunggal Tuban.
Mendekati pelaksanaan Pilkada Kabupaten Tuban serentak tahun 2020, Kapolres Tuban AKBP Ruruh Wicaksono bersama PJU Polres Tuban melakukan pengecekan logistik di gudang logistik KPU Jalan Manunggal Tuban.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban melaksanakan Rapat Koordinasi (Rakor) persiapan Debat Publik Kedua Pemilihan Calon Bupati (Cabup) dan Calon Wakil Bupati (Cawabup) Tuban serentak 2020.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban telah mengumumkan dana kampanye ketiga pasangan calon (paslon) bupati dan wakil bupati di Pilkada 9 Desember 2020. Dari ketiga Paslon, dana terbanyak untuk kampanye sebesar Rp521.735.000.
blokTuban.com - Penyebaran Corona Virus Diesease 2019 atau selanjutnya disingkat Covid-19 nampaknya belum akan berakhir di Indonesia. Bahkan, dari hari ke hari, bulan ke bulan, kasusnya masih terus bertambah.
Pasangan Setiajit dan Armaya Mangkunegara (Setia Negara) menawarkan tambahan anggaran Rp100 juta sampai Rp300 juta per dusun.
Tahapan Pilkada di Kabupaten Tuban memasuki tahap pleno Daftar Pemilih Sementara Hasil Perbaikan (DPSHP). Sesuai jadwalnya, di tingkatan desa tanggal 4-6 Oktober, di tingkat kecamatan tanggal 7-9 Oktober, dan tingkat kabupaten pada tanggal 9 sampai 16 Oktober.
Berdasarkan data Komisi Pemilihan Umum (KPU) dari hasil pendataan PPDP yang sudah diverifikasi ulang oleh Disdukcapil terdapat 10.000 lebih penduduk/Pemilih yang belum melakukan perekaman KTP.
Munculnya desakan penundaan Pilkada serentak 2020 belakangan ini, direspon oleh Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tuban, Fathul Ikhsan.
Ketua DPC Partai Gerindra Tuban Tri Astuti menyatakan Perngurus dan kader Partainya semakin solid dalam rangka memenangkan pasangan bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Setiajit – RM. Armaya Mangkunegaran (Setia-Negara) dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Tuban 2020.
Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Khozanah Hidayati - M. Anwar menjadi pendaftar pertama di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jalan Pramuka nomor 3 Tuban. Mereka berangkat jalan kaki dari Kantor CV Tanah Mas.