Kendarai Gerobak Listrik, Bupati Berharap UMKM Lebih Maju
Bupati Tuban, Fathul Huda berkesempatan mengendarai gerobak listrik atau Gelis di sekitar Pendopo Krida Manunggal Tuban, Senin (16/11/2020). Gerobak tersebut diharapkan membuat pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menenggah (UMKM).