Skip to main content

Category : Tag: Ft


Atlet NPCI Tuban Didorong Go Internasional

Atlet difable Nasional Paralympic Committee Indonesia (NPCI) Kabupaten Tuban didorong bisa go internasional. Hal tersebut diungkapkan Zainal Maftuhien, Pembina NPCI Tuban, disela pemberian reward oleh Dinas Kebudayaan, Pemuda, dan Olahraga, Pariwisata (Disbudporapar) Tuban kepada atlet NPCI karena memboyong 12 medali dalam ajang Pekan Paralympic Provinsi (Peparprov) tahun 2021.

1.220 Pekerja Lokal Tuban Terserap di Kilang Minyak

Serapan tenaga kerja lokal Tuban di Kilang Minyak GRR telah mencapai 1.220 orang. Mereka berasal dari ring 1 perusahaan termasuk dari Desa Wadung, Rawasan, Mentoso, Sumurgeneng, dan Kaliuntu, Kecamatan Jenu, Rabu (2/2/2022).

Didemo Pemuda Enam Desa, Ini Jawaban Pertamina Rosneft

Dedikasi Pertamina dalam mengawal Proyek Strategis Nasional (PSN) terus diimplementasikan melalui pembangunan Kilang Grass Root Refinery (GRR) Tuban. Upaya percepatan proyek ditunjukkan dari progres proyek yang telah mencapai 66,43 persen untuk tahapan FEED (Front End Engineering Design) di tahun 2022.

1127 Warga Ikut Daftar BPUM di Kecamatan Soko

Sejumlah warga dari berbagai desa tampak berkumpul di area halaman Kantor Kecamatan Soko. Warga yang didominasi oleh kalangan ibu-ibu ini, rupanya sedang ikut daftar Bantuan Produktif Usaha Mikro (PBUM) yang diluncurkan pemerintah pusat.