Sabtu Cerah dan Suhu Tertinggi 36â° Celcius, Cek Kondisi 30 September dan 1 Oktober di Tuban
Pada Sabtu (30/9/2023) kondisi suhu di Kabupaten Tuban terpantau cerah dan panas. Bahkan suhu tertingginya mencapai 36â° celcius.
Pada Sabtu (30/9/2023) kondisi suhu di Kabupaten Tuban terpantau cerah dan panas. Bahkan suhu tertingginya mencapai 36â° celcius.
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Kabupaten Tuban menyebut potensi kekeringan ekstrem di Bumi Ronggolawe Tuban, akan melanda dalam kurun waktu yang lebih lama.
Kirab Pataka Jer Basuki Mawa Beya (JBMB) telah sampai di Kabupaten Tuban, Kamis (28/09/2023). Usai diarak di Kabupaten Tuban, Pataka JBMB akan diserahkan ke PJ Bupati Bojonegoro yang baru dikukuhkan oleh Gubernur Khofifah.
Rombongan Kirab Pataka Jer Basuki Mawa Bea (JBMB) dua hari lagi akan tiba di Kabupaten Tuban tepatnya tanggal 28 September 2023. Ada sejumlah penampilan untuk masyarakat yang sedang disiapkan oleh pemerintah.
Beberapa kecamatan di Kabupaten Tuban diprediksikan memiliki suhu hingga 35 derajat celcius pada besok Senin (25/09/2023).
Selama masa transisi energi dari energi fosil menuju energi terbarukan (EBT) dengan sedikit emisi, minyak dan gas bumi masih menjadi andalan pemenuhan energi di Indonesia. Untuk itu, Pemerintah terus mengupayakan kebutuhan BBM dalam negeri menambah cadangan yang ada dengan meningkatkan kegiatan eksplorasi cekungan migas yang belum terekplorasi.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi gerimis atau hujan ringan turun di Kabupaten Tuban, Lamongan, dan Bojonegoro, Senin (18/9/2023).
Ada empat kecamatan di Kabupaten Tuban yang masuk kategori terpanas jika dibandingkan dengan wilayah lain, Sabtu (16/9/2023). Sebab, suhunya mencapai 34 derajat celcius.
Memasuki puncak musim kemarau 2023 ini, terdapat sejumlah daerah yang terdampak kekeringan ekstrem atau kekurangan air bersih. Hal tersebut, diungkapkan langsung oleh Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Kabupaten Tuban.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi awal musim hujan secara umum akan terjadi pada bulan November 2023. Namun, akibat tingginya keragaman iklim di Indonesia,maka awal musim hujan tidak terjadi secara serentak di seluruh wilayah. Sementara periode puncak musim hujan sendiri diprediksi umumnya terjadi di Januari dan Februari 2024.