Skip to main content

Category : Tag: Bd


Masih Potensi Bencana, BPBD Minta Waspada

Kondisi alam di Kabupaten Tuban di sekitarnya belakangan ini terjadi perbedaan tekanan uap air. Hal itu sesuai dengan prakiraan cuaca yang diterima oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pemkab Tuban. Oleh karena, BPBD mengajak dan mengimbau masyarakat mewaspadai bersama potensi bencana alam.

LPJ APBD 2015 Diusulkan Sebagai Perda

Laporan Pertanggung Jawaban Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (LPJ APBD) 2015 Kabupaten Tuban telah diterima dengan mulus oleh Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) setempat. Dengan diterimanya LPJ tersebut, maka inisiatif muncul untuk membuat Perda LPJ APBD.

Tahun Ini, Tuban Diprediksi Kemarau Basah

Jangan kaget, apabila di tahun ini kita akan sering melihat hujan di musim kemarau. Seperti beberapa hari terakhir, hujan masih turun padahal sejak awal Juni 2016 kemarin sudah mulai masuk musim kemarau. Fenomena ini disebut dengan kemarau basah, yang diprediksi akan terjadi sampai bulan September 2016 mendatang.

LPJ Pelaksanaan APBD 2015 Berjalan Mulus

Laporan pertanggungjawaban pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2015 berjalan mulus. Pertanggungjawaban Pemkab di hadapan seluruh fraksi tidak ada penolakan apapun.

Makam Bejagung Lor Tampak Sepi Saat Ramadan

Makam Syeikh Abdullah Asy'ari atau masyarakat Kabupaten Tuban mengenalnya dengan sebutan makam Bejagung Lor tampak sepi saat bulan ramadan. Makam yang berada di Desa Bejagung Kecamatan Semanding ini terlihat lengang saat bulan suci ramadan.

Jejak Spiritual di Bumi Wali

Makam Sayyid Abdullah dan Mitos Desa Mliwang

Berada di atas pegunungan di ketinggian kurang lebih 100 meter dari pemukiman dan dikelilingi pohon besar, terdapat sebuah makam yang sangat berpengaruh terhadap keislaman di Bumi Wali, sebutan Kabupaten Tuban.

Pencari Belalang Hilang di Hutan Kayen

SAR Hentikan Operasi, Keluarga Korban Tetap Lakukan Pencarian

Tim Search and Rescue (SAR) dari berbagai unsur resmi menghentikan operasi pencarian hilangnya Pujiono (38), warga Desa Kayen, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban, mulai hari ini, Senin (23/5/2016). Diketahui, bapak dua anak itu menghilang sejak ketika mencari belalang pada Minggu (15/5/2016) lalu.