Optimis Jatim Media Summit 2023 Bawa Media Online Jatim Naik Kelas
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa serius dalam mendorong media online Jawa Timur bisa naik kelas dan bersaing dengan media siber yang telah memiliki skala nasional.
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa serius dalam mendorong media online Jawa Timur bisa naik kelas dan bersaing dengan media siber yang telah memiliki skala nasional.
Fun Run 7K bersama Ronggolawe Press Solidarity (RPS) Tuban sukses digelar, Minggu (26/2/2023) di Desa Ngino, Kecamatan Semanding, Kabupaten Tuban. Ratusan pelari dari berbagai daerah berlari sejauh 7 kilometer menyusuri jalan dengan pemandangan hamparan sawah dan hutan di kanan-kiri jalan.
Thak-thakan telah berhasil dihakpatenkan sebagai inventarisasi kekayaan intelektual komunal ekspresi budaya tradisional, dengan kustodian komunitas bleduk kenanti, jenis ekspresi budaya tradisional, teater sandiwara rakyat, oleh Kikomunal Direktorat Jenderal Kekayaan Budaya Intelektual Kementerian Hukum dan HAM akhir tahun 2022.
Pada Rabu, 22 Februari 2023, PT Trans-Pacific Petrochemical Indotama (TPPI) Tuban melaksanaan doa bersama, dan santunan anak yatim ring 1 operasi kilang. Hal tersebut dilakukan dalam rangka memulai kegiatan Pit Stop Kilang TPPI.
Jalan Bulu-Jatirogo Kabupaten Tuban belakangan viral karena kondisinya rusak dan membahayakan pengguna jalan. Menyoal kerusakan jalan poros Bulu-Jatirogo, Pemkab Tuban telah mengalokasikan anggaran sebesar Rp 15 miliar di APBD 2023 untuk dilakukannya perbaikan. Pengerjaan jalan tersebut berupa rigid beton. Masyarakat diharapkan mendukung pelaksanaan proyek tersebut karena menjadi kebutuhan bersama.
Malam nisfu sya'ban menjadi salah sartu malam yang dimuliakan di dalam agama Islam dengan melaksanakan amalan-amalan.
Penyaluran Kartu Tani di tahun 2023 terus dioptimalkan oleh pihak BNI Cabang Tuban. Hal tersebut diungkapkan oleh Pimpinan Bidang Pemasaran Bisnis BNI Cabang Tuban, Herny Kuncahyani, Sabtu (18/2/2023).
Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Tuban, Ahmad Munir menegaskan, karena ada kenaikan perjalanan ibadah haji, maka CJH tahun 2023 juga dikenakan biaya tambahan pelunasan sebesar sekitar Rp 9 juta.
Universitas Airlangga (Unair) membuka 10 International Undergraduate Programmes (IUP) untuk tahun akademik 2023/2024. Program internasional tersebut terdiri atas empat program Life Sciences And Medicine, yakni Kedokteran, Kedokteran Gigi, Kedokteran Hewan, dan Farmasi. Lalu, enam program Social Science, yakni Psikologi, Hukum, Akuntansi, Manajemen, Ekonomi Islam, dan Ekonomi Pembangunan.
Kasatreskrim Polres Tuban, AKP M Gananta menerangkan, penangkapan keduanya berawal dari laporan warga. Kemudian polisi bergerak mengamankan pelaku yang kedapatan masih membawa rekapan penombok beserta uang tunai.