Lomba Outbound, Meriahkan Diesnatalis Paraker
Dalam rangka Diesnatalis yang Ke-II Pencinta Alam Remaja Kerek (Paraker) adakan Lomba Outbound Tingkat Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA) Se-Kabupaten Tuban.
Dalam rangka Diesnatalis yang Ke-II Pencinta Alam Remaja Kerek (Paraker) adakan Lomba Outbound Tingkat Sekolah Lanjutan Tingkat Atas (SLTA) Se-Kabupaten Tuban.
Sebagian Warga Bangilan, Kabupaten Tuban beberapa hari terakhir mengalami kesulitan mencari gas bersubsidi atau gas berukuran 3 kilogram (kg). Karena sulit ditemukan, ibu rumah tangga banyak yang mengeluhkan langkanya gas melon tersebut.
Wiji nenek berumur 53 tahun, warga Dusun Pulut, RT 02/RW 04, Desa/Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban yang menghilang sejak Kamis (3/11/2016) pukul 07.30 WIB, akhirnya ditemukan putranya, Sabtu (12/11/2016).
Pelaku judi online akhirnya dicokok anggota Satreskrim Polres Tuban pada Sabtu (12/11/2016) sore kemarin. Pelaku berinisial M RKN (31) merupakan warga Kelurahan Sidorejo, Kecamatan/Kabupaten Tuban.
Almarhum Iqbal Ridho Novian, atlet bulu tangkis asal Desa Besowo, Kecamatan Jatirogo, Kabupaten Tuban, dianugerahi Pengharaan Terbaik oleh Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Tuban di malam resepsi yang digelar di Pendopo Kridha Manunggal, Tuban.
Para petani di Desa Kedungrejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban berebut pupuk bersubsidi di kios resmi desa setempat, Sabtu (12/11/2016). Hal itu dikarenakan pupuk tersebut tidak bisa diprediksi datangnya, sedangkan tanaman para petani sudah waktunya untuk dilakukan pemupukan agar bisa tumbuh dengan maksimal.
Saat ini peredaran cangkul produksi Tiongkok di pasaran semakin ramai melebihi cangkul buatan Indonesia. Pasalnya kualitas cangkul Tiongkok dianggap lebih baik. Di pasar Bangilan misalnya, pemilik toko peralatan tani mengaku, dengan melihat kondisi tersebut maka cangkul dalam negeri dapat diprediksi akan hilang dari pasaran.
Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kecamatan Kerek mengadakan berbagai macam perlombaan dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) PGRI yang ke-71. Salah satunya lomba menyanyi solo yang dilangsungkan pada Sabtu (12/11/2016), di Balai Desa Kedungrejo, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban.
Forum Mahasiswa Tuban Ronggolawe Universitas Negeri Surabaya (Format R Unesa) menggelar Lomba Poster dan Sosialisasi Lingkungan di Sekolah Dasar Negeri (SDN) II Jarorejo, Sabtu (12/11/2016).
Pemerintah Kabupaten Tuban melangsungkan nikah massal pada peringatan Hari Jadi Tuban yang ke 723. Nikah massal ini dilangsungkan di Pendopo Kridha Manunggal Kabupaten Tuban, Sabtu (12/11/2016).