Skip to main content

Category : Tag: A


Asyik Senam Sore, Ibu-Ibu Dibubarkan Paksa

Berolahraga di tengah pandemi Covid-19 saat ini, tentu bisa menjaga ketahanan imun tubuh terhadap serangan penyakit. Namun berbeda halnya dengan aktivitas senam ibu-ibu yang terpaksa dibubarkan oleh Kepolisian Sektor (Polsek) Soko sebab berkerumun.

PPKM Darurat, Sejumlah Apotik di Tuban Kebanjiran Pembeli

Imbauan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) dan penurunan minat beli masyarakat membuat sejumlah bidang usaha mengalami penurunan pendapatan. Namun hal ini berbanding terbalik dengan peningkatan pendapatan di bidang usaha apotik.

Menikah saat PPKM Darurat, Wajib Bawa Surat Negatif Swab

Selama masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat Jawa-Bali, calon pengantin (Catin), wali dan saksi yang akan melaksanakan akad nikah harus melampirkan bukti negatif Swab Antigen. Hal itu diungkapkan oleh Kepala Kantor Kemenag Kabupaten Tuban, Sahid.

Rumah Warga Parengan Ludes Terbakar, 5 Kambing Terpanggang

Salah satu rumah milik warga di Dusun Besulu, Desa Pacing, Kecamatan Parengan, Kabupaten Tuban, Kamis (8/7/2021) siang ludes terbakar. Rumah yang terbuat dari material kayu tersebut diketahui milik Ibu Jasni (55). Rumah tersebut ludes tidak tersisa setelah beberapa jam dilumat api.

Skenario RSUD Koesma Atasi Lonjakan Pasien Covid-19

RSUD dr. R. Koesma sebagai Rumah Sakit rujukan Covid-19 di Kabupaten Tuban mulai kuwalahan akibat lonjakan pasien Covid-19. Merespon hal itu, manajemen RSUD dr. R. Koesma melakukan pelbagai upaya, mulai dari penambahan ruang isolasi baru, hingga rekrutmen tenaga relawan ke-5.