Skip to main content

Category : Headline


Blok Tuban TV

Sosok Ki Susiyanto, Perajin Wayang & Dalang Kondang Asal Tuban

Dalang Yanto sapaan akrabnya selain berkesenian menggelar pertunjukan wayang kulit ternyata disela-sela kesibukannya ia juga memiliki sebuah hobi membuat wayang. Bahkan kecintaannya dengan membuat wayang sudah ada sejak ia masih duduk di bangku Sekolah Dasar (SD).

BPS Tuban Catat 31.879 Warga Tuban Menganggur

Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Tuban menyebut jika penduduk usia 15 tahun ke atas, sampai Agustus 2022 kemarin berjumlah 954.190 orang. Angka tersebut, mengalami kenaikan sekitar 5.243 orang jika dibandingkan pada Agustus 2021 lalu.

Blok Tuban TV

Napi Teroris Asal Kudus Divonis Bebas dari Lapas Tuban

Sebelum di Tuban ia merupakan tahanan di Lapas Depok dan pada Desember 2020 ia dipindah ke Lapas Tuban. Menurut Kepala Lapas Tuban Siswarno menjelaskan bahwa pembebasan bersyarat ini telah direkomendasikan oleh Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dan Densus 88.

Erick Thohir Berencana Bersih-bersih PSSI

Calon Ketua Umum Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir mengatakan upayanya melakukan bersih-bersih sepakbola tergantung dengan pemilik suara atau voters. Yang terpenting, Erick memiliki rencana bersih untuk mengurai benah kusut persepakbolaan tanah air lewat segudang program bersih-bersih PSSI.