Skip to main content

Category : Tag: Ut


Rekrutmen Anggota Polri Tahun 2019

Polres Ajak Disdik, Kemenag dan Disdukcapil Rakor

Polres Tuban menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) rekrutmen anggota Polri Terpadu Tahun 2019 bersama Dinas Pendidikan (Disdik), Kantor Kementrian Agama (Kemenag) serta Dinas Kependudukan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Tuban.

Banjir Bengawan Solo Mulai Surut, Warga Harap Tak Terulang

Hari ke-5 banjir yang menyapa wilayah bantaran Sungai Bengawan Solo mulai dari desa di Kecamatan Soko, Rengel, Plumpang, hingga Kecamatan Widang, perlahan mulai surut. Sejumlah akses jalan penghubung antar desa maupun antar kecamatan, seperti Desa Kenongosari-Soko sampai Desa Karangtinito-Rengel sudah kering dan dapat dilalui kendaraan umum. h

Popok Tak Cocok Jadi Media Tanam Buah

Masyarakat di Kabupaten Tuban, Jawa Timur mulai tahun 2019 diminta untuk tak membuang popok bayi sembarangan. Sampah yang sulit terurai tersebut kini bisa dimanfaatkan sebagai media tanam, karena memiliki daya resap air cukup tinggi.

Dapat DAK, Museum Kambang Putih Fokuskan Sektor Promosi

Sejak ditetapkan sebagai wilayah terpilih Pokok Pikiran Kebudayaan Daerah (PPKD), Tuban juga mendapatkan Dana Alokasi Khusus (DAK) untuk memajukan perkembangan sarana kebudayaan. Dalam hal tersebut, penerima DAK yakni Museum Kembang Putih akan lebih fokus pada pengembangan sektor promosi.

5 Hari ke Depan Gelombang Laut Tuban Kurang dari 1 Meter

BMKG Maritim Perak Surabaya memprakirakan selama lima hari kedepan mulai tanggal 24-28 Februari 2019, tinggi gelombang di Laut Utara Kabupaten Tuban, Jawa Timur hanya 0,75 meter. Bagi pengguna perairan khususnya nelayan dihimbau tetap hati-hati selama melaut, dan waspada saat ada perubahan cuaca yang signifikan.

Jembatan Putus, Akses Jalan Dialihkan ke Jalur Goa Putri Asih

Akibat terputusnya jembatan penghubung antara Kecamatan Montong dengan Kecamatan Parengan, yang berada di Desa Tanggulangin, Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, pada Kamis (21/2/2019) sekitar pukul 15.45 WIB. Akses warga dialihkan ke jalur barat melalui jalur Goa Putri Asih Desa Nguluhan, Kecamatan Montong.