Diberangkatkan Tuban, Rofiatul Muna jadi Qoriah Terbaik di MTQ Nasional
Qoriah Rofiatul Muna dinobatkan sebagai juara 1 cabang tilawah dewasa putri pada MTQ Nasional ke-28 tahun 2020 di Sumatera Barat. Dia mewakili kontingen Jawa Timur yang diberangkatkan oleh Pemerintah Kabupaten Tuban.