Wakapolres dan Sejumlah Perwira di Mutasi
Wakapolres beserta sejumlah perwira Polres Tuban di mutasi jabatan. Proses mutasi dan serah terima jabatan (sertijab) tersebut dilakukan di gedung Sanika Satyawada Polres Tuban, Jumat (30/1/2020).
Wakapolres beserta sejumlah perwira Polres Tuban di mutasi jabatan. Proses mutasi dan serah terima jabatan (sertijab) tersebut dilakukan di gedung Sanika Satyawada Polres Tuban, Jumat (30/1/2020).
Dinas Koperasi, Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Kabupaten Tuban mencatat, jumlah koperasi pada tahun 2019 meningkat 2 persen dari tahun lalu.
Mengawali tahun 2020, audit batas lingkungan Rukun Tetangga (RT) dan Rukun Warga (RW) yang ada di perbatasan wilayah Kecamatan Soko Kabupaten Tuban, tepatnya di Desa Menilo, dan wilayah Banjarsari Kabupaten Bojonegoro dilakukan revisi.
Ketulusan seorang penjual martabak asal Desa Bulumeduro, Kecamatan Bancar, Kabupaten Tuban ini patut diancungi jempol oleh banyak masyarakat. Pasalnya, dengan penghasilan yang pas-pasan penjual martabak di depan Minimarket Bulu, Kecamatan Bancar ini tidak tergiur ketika menemukan sebuah tas berisi uang tunai senilai Rp70 juta.
Peristiwa Kecelakaan Lalulintas (Lakalantas) di jalur Pantura Tuban selama 2019 menurun dibandingkan tahun sebelumnya. Tercatat, selama tahun 2018, angka kecelakaan mencapai 1393 kejadian, bahkan tertinggi di Jawa Timur.
Di penghujung 2019, Bupati Tuban, Fathul Huda melakukan mutasi 110 pejabat. Mutasi ini juga dapat diartikan promosi jabatan, sekaligus menyederhanakan birokrasi untuk meningkatkan pelayanan publik, Senin (30/12/2019). D
Pemerintah desa (Pemdes) Socorejo, Kecamatan Jenu kembali menunjukkan dedikasinya untuk terus berprestasi melalui inovasi. Desa pesisir utara di Kabupaten Tuban ini menjadi terbaik pertama desa sadar jaminan sosial ketenagakerjaan tingkat nasional tahun 2019.
Mengukir prestasi gemilang bisa dilakukan sejak usia dini. Seperti yang dibuktikan oleh 2 siswa yang asal Sekolah Dasar (SD) Alam El-Yamin Semanding Tuban ini misalnya.
Dalam peringatan Hari Disabilitas Internasional tahun 2019 di Kabupaten Tuban, Kepala Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos P3A), Nur Jannah menghimbau semua perusahaan bisa mempekerjakan penyandang difabel satu persen.
Bagi pengguna jalan di wilayah dalam Kota Tuban khususnya kendaraan roda dua dan empat yang akan menggunakan jalur di wilayah ruas Jl. Sunan Kalijogo dan sekitarnya untuk memperhatikan manajemen dan rekayasa lalu lintas.