Aparat Gabungan di Tuban Gelar Razia Masker di Sejumlah Perempatan
Aparat gabungan dari Satpol PP, Dishub, TNI dan Satlantas Polres Tuban menggelar razia masker di sejumlah titik perempatan kawasan Tuban Kota, Selasa (14/7/2020) pagi.
Aparat gabungan dari Satpol PP, Dishub, TNI dan Satlantas Polres Tuban menggelar razia masker di sejumlah titik perempatan kawasan Tuban Kota, Selasa (14/7/2020) pagi.
Puluhan pemuda di Kabupaten Tuban menerima sanksi sosial membersihkan Jalan Protokol lantaran kedapatan melanggar Peraturan Bupati (Perbup) Nomor 34 Tahun 2020 tentang wajib memakai masker untuk mencegah penyebaran Covid-19.
Tuban Maskeran bersama Sekretaris Daerah (Sekda) Tuban dan Relawan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Pusat, mendeklarasikan Tuban Maskeran di ruang RH Ronggolawe Pemkab Tuban.
Sebagai anggota Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19 pemerintah Provinsi Jawa Timur, Setiajit terus berupaya mengajak warga untuk mematuhi protokol kesehatan. Salah satunya adalah dengan memakai masker saat berkegiatan di luar rumah.
Hari kedua penerapan sanksi sosial Peraturan Bupati (Perbup) nomor 34 tahun 2020 tentang wajib pakai masker, terdapat 37 pemuda yang melanggar.
Tak Pakai Masker, Siap-siap Dihukum Sapu Jalan
Hari kedua penerapan sanksi sosial Peraturan Bupati (Perbup) nomor 34 tahun 2020 tentang wajib pakai masker, terdapat 37 pemuda yang melanggar.
Tujuh pemuda pelanggar Peraturan Bupati (Perbup) Nomor 34 tahun 2020 tentang wajib pakai masker mulai diberi sanksi sosial.
Seorang pemotor asal Sumberjo, Kecamatan Pakal, Kota Surabaya meninggal dunia dengan kondisi mengenaskan setelah terlibat Kecelakaan Lalulintas (Laka Lantas) di Jalan Tuban-Bancar Km 18-19 turut Desa Purworejo, Kecamatan Jenu, Kabupaten Tuban.