Polres Sikapi Aksi 212 dengan Istighotsah Bersama
Polres Tuban menggelar doa bersama dan istighosah usai Salat Jumat di Masjid Baitul Mu'min, Polres Tuban, Jumat (2/12/2016).
Polres Tuban menggelar doa bersama dan istighosah usai Salat Jumat di Masjid Baitul Mu'min, Polres Tuban, Jumat (2/12/2016).
Tiga Pilar di Kecamatan Montong, menggelar Istighosah dan Doa Bersama di Masjid Jami' Nurul Iman Desa Montongsekar,<br />Kecamatan Montong, Kabupaten Tuban, Jumat (2/12/2016).
Ada syarat baru yang rencananya harus dilengkapi ketika mengurus ijin usaha di Kabupaten Tuban, yakni pemohon harus mendaftarkan karyawannya menjadi peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN).
Tempat pengisian bahan bakar mini atau yang biasa disebut Pertamini keberadaannya kian menjamur di wilayah Kecamatan Bangilan, Kabupaten Tuban. Di sejumlah titik strategis jalur provinsi hingga ke jalur poros Kecamatan maupun tingkat desa Pertamini berdiri dan menjual bahan bakar jenis Pertalite dan Pertamax.
Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tuban bersama Eksekutif, Jumat (26/8/2016) resmi mengesahkan Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (P-APBD) 2016.
Redaksi media online www.blokTuban.com melakukan kunjungan redaksi ke sejumlah lembaga, intansi, dan perusahaan yang ada di Kabupaten Tuban. Kunjungan dilakukan untuk tetap menjalin komunikasi dengan para Narasumber.
Meski sudah memasuki bulan Agustus, curah hujan sepekan terakhir di wilayah Medalem, Kecamatan Senori, Kabupaten Tuban masih cukup tinggi. Kalau hitungan musim, saat ini sudah memasuki musim kemarau. Anomali cuaca inilah yang membuat sejumlah petani kebingungan.
Anomali cuaca membuat petani garam di kawasan Kecamatan Palang, Kabupaten Tuban, merugi. Sampai detik ini, mereka belum bisa bertani garam sebagaimana musim kemarau di tahun-tahun sebelumnya.
Jumlah lahan petani di Kecamatan Senori, yang ditanami tembakau diperkirakan banyak berkurang. Hal ini disebabkan cuaca yang tak menentu, akibat La Nina. Dampaknya sangat dirasakan petani tembakau di daerah Jawa Timur, termasuk Kabupaten Tuban.
Ketidaknormalan (Anomali) cuaca berupa kemarau basah yang terjadi saat ini justru menguntungkan petani tadah hujan di wilayah Pucangan, Montong, Kabupaten Tuban, Jawa Timur, Kamis (4/8/2016).