Skip to main content

Category : Tag: Polres


Pelaku Pencurian Alat Berat Dilumpuhkan Petugas

Pelaku Pencurian Alat Berat yang tertangkap di Dusun pakah Desa Gesing Kecamatan Semanding, Senin (26/9/2016) kini tengah menjalani proses hukum di Mapolres Tuban. 

Grebek Oknum Kades Dan Dosen di Hotel

Dosen Unirow dan Kades Resmi Ditetapkan Tersangka

Dosen Universitas PGRI Ronggolawe (Unirow) Tuban dan Salah satu Kades di Kecamatan Widang telah resmi ditetapkan tersangka oleh Polres Tuban.

Siapkan Pocil Sambut HUT Polantas ke-61

Anggota Satlantas Polres Tuban yang ada di Polsek Jatirogo telah mempersiapkan atraksi Polisi Cilik (Pocil) dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Korps Polisi Lalu Lintas (Polantas) yang ke-61. Tampak, puluhan siswa Sekolah Dasar (SD) terbaik direkrut untuk menjalani latihan Pelajaran Baris Berbaris (PBB) dan senam gerakan lalu lintas, Sabtu (10/9/2016).

Kepala Pasar Bangilan, Pastikan Tak Ada Pegawai Nakal

Pasca Operasi Tangkap Tangan (OTT) yang dilakukan Polres Tuban terhadap Tujuh Petugas di lingkungan Dinas Perekonomian dan Pariwisata (Disperpar), akibat menggelapkan tiket masuk pemandian hingga berhasil menetapkan ketujuhnya sebagai tersangka. Ancaman penggelapan karcis parkir kini juga mengintai enam pasar milik daerah.

Kantongi Sabu, Warga Madura Diamankan

Seorang laki-laki berinisial S (60) warga Desa Perseh, Kecamatan Bangkalan - Madura diamankan Sat Resnarkoba Polres Tuban lantaran membawa Narkotika jenis sabu, Senin lalu (22/8/2016).

Menggelapkan Tiket, Tujuh PNS Terancam Pidana

Nasib ketujuh Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Dinas Perekonomian dan Pariwisata (Disperpar) Kabupaten Tuban, tepatnya yang bertugas di Tempat Pemandian Bektiharjo, Semanding, kini diujung tanduk. Setelah Minggu kemarin terkena Operasi Tangkap Tangan (OTT) oleh Polres Tuban telah menggelapkan tiket masuk Pemandian Bektiharjo bagi para pengunjung.